Cara Menghilangkan Rasa Sakit Gigi Tanpa Obat Dokter

Discussion in 'Health & Medical' started by Bunda Elena, Nov 20, 2015.

  1. Bunda Elena

    Bunda Elena New Member

    Joined:
    Nov 19, 2015
    Messages:
    13
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    3
    [​IMG]
    Banyak obat sakit gigi yang bisa Anda dibeli di apotek atau dokter gigi juga warung, namun yang jadi permasalahan disini kalo rasa sakit pada gigi itu timbulnya tidak bisa di duga-duga, coba Anda bayangkan kalo rasa sakit itu tiba-tiba datang pada tengah malam, apa masih ada dokter yang buka? mungkin kalo di kota besar ada, cuma masalahnya di sini penderita sakit gigi itu tidak cuma Anda di kota besar, semua orang bisa terkena sakit gigi. Kami punya solusi yag tepat cara menghilangkan sakit gigi yang sudah terbukti dan 90% ampuh, tips ini sudah melalui tahap penelitian sehingga sudah banyak penderita sakit gigi yang mencoba dan berhasil.

    Penelitian ini sudah dilakukan pada tahun 80-an, dan ditemukanlah cara menghilangkan sakit gigi yang paling ampuh dan mujarab dengan waktu yang sangat singkat. Dimana cara pengobatannya adalah dengan menggunakan batu ES, mau tahu gimana cara mengobati sakit gigi dengan batu es ?

    Ambil sedikit es batu, lalu letakan di sela-sela ibu jari dan telunjuk seperti terlihat di gambar atas, kemudian gosokan perlahan secara terus menerus kira-kira 10 menit. Cuma itu aja? iya, cukup simple.

    Apa Anda tahu titik yang ada di antara ibu jari dan telunjuk? titik itu adalah titik yang menjadi ujung syaraf yang menghubungkan dengan pusat nyeri yang ada di otak. Jadi pada saat Anda tadi menggosokan es batu di titik tersebut, maka secara perlahan rasa sakit gigi Anda juga akan hilang.

    Mudah bukan, ternyata cara mengobati sakit gigi itu sesimple ini ya, sekarang kalo Anda sudah tahu caranya maka jangan sungkan untuk membagikan tips ini ke teman-teman Anda karna dengan berbagai maka Anda sudah menyebarkan berita yang baik dan pastinya mendapatkan pahala, dan siapa tahu kalo ternyata temen-temen Anda ada yang sedang mengalami sakit gigi jadi secara tidak langsung Anda sudah menolongnya bukan? Semoga tips ini bisa membantu dan bermanfaat khususnya buat yang sedang mengalami sakit gigi.
     
    Last edited by a moderator: Nov 20, 2015
    lasealwin likes this.
  2. Dimas Prasetiyo

    Dimas Prasetiyo Member

    Joined:
    Jun 2, 2015
    Messages:
    646
    Likes Received:
    46
    Trophy Points:
    28
    yang bener aja bang pakek batu es weh weh apa gax tambah
     
  3. Wildan Kurniadi

    Wildan Kurniadi Member

    Joined:
    Nov 14, 2015
    Messages:
    70
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    8
    Google+:
    Pake aja bawang putih di kremus alias di makan, kunyah2 nanti sembuh sendiri
     
  4. Unmetered

    Unmetered Member

    Joined:
    Nov 12, 2015
    Messages:
    483
    Likes Received:
    69
    Trophy Points:
    28
    Oke.., saya beri resep jitu ya.., sebab saya sudah pengalaman betul dengan sakit gigi ini :

    Obat Untuk menghilangkan rasa sakit : Mefinal
    Obat untuk antibiotik gigi bernanah : Ciprofloxaxin
    Obat anti bengkak : Kataplam
     
  5. lasealwin

    lasealwin Well-Known Member

    Joined:
    Aug 1, 2015
    Messages:
    1,862
    Likes Received:
    171
    Trophy Points:
    63
    Saran saya dengan menggunakan herbal jahe. Pasti rasa sakinya berangsur-angsur hilang dah....
    Terimakasih
     
  6. kusumarga

    kusumarga Member

    Joined:
    Jul 7, 2015
    Messages:
    761
    Likes Received:
    78
    Trophy Points:
    28
    es batu di antara ibu jari sama telunjuk den...bukan di giginya...
    bisa langsung salto kalo pas sakit gigi dikasih es batu :D
     
  7. yuviken

    yuviken Member

    Joined:
    Feb 9, 2015
    Messages:
    255
    Likes Received:
    8
    Trophy Points:
    18
    es batu tempelin di pipi pas daerah gigi yang sakit juga bisa he2
     
  8. Viens Babyshop Bandung

    Viens Babyshop Bandung Member

    Joined:
    Jul 8, 2014
    Messages:
    76
    Likes Received:
    5
    Trophy Points:
    8
    Google+:
    Dikirain pas di gigi.., udah mikir 2 kali dulu tuch pas baca *bingung*
     
Loading...

Share This Page