Berbagai Pilihan Paket Internet Murah XL

Discussion in 'Smartphone & Mobile Technologies' started by budiw92, Mar 5, 2016.

  1. budiw92

    budiw92 Member

    Joined:
    Feb 11, 2013
    Messages:
    725
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    perang tarif para provider indonesia memang sudah lama, jika pada beberapa waktu lalu lebih ditonjolkan pada komunikasi sms dan telephon, kini giliran tarif internet yang murah mereka tawarkan.

    XL yang memiliki pengguna setia terus akan menjangkau hingga daerah terpencil, dan yang akhir-akhir ini santer diberitakan adalah adanya project loon yang mana para provider indonesia (termasuk XL) akan memanfaat balon buatan google untuk meraih jangkauan yang berada didaerah terpencil yang dulunya tidak dapat dijangkau oleh menara BTS, dengan royek balon tersebut dijadwalkan akan di udarakan awal tahun 2016 ini XL akan melakukan integrasikan dengan Project Loon melalui 4G LTE di frekuensi 900 Mhz.
    [​IMG]

    Untuk provider XL tersedia berbagai pilihan tarif murah untuk internetan, dengan harga yang murah dan kuota yang melimpah, yuk cek pilihan Paket internet XL yang pas buat kamu dibawah ini.

    Paket Hotrod 24 Jam
    Paket ini cocok yang selalu aktif menggunakan internet dari pagi hingga malam, terlebih lagi paket ini bisa digunakan dalam jangkauan sinyal apapun (2G,3G dan 4G), pilihlah kuota yang sesuai dengan penggunaanmu.
    1. Paket HotRod 5MB Rp.1.500
    2. Paket HotRod 15MB Rp3.000
    3. Paket HotRod 50MB Rp.6.000
    4. Paket HotRod 200MB Rp.12.000
    5. Paket HotRod 500MB Rp.25.000
    6. Paket HotRod 600MB Rp.30.000
    7. Paket HotRod 1,5GB Rp.50.000
    8. Paket HotRod 2GB Rp.60.000
    9. Paket HotRod 4.5GB Rp.100.000
    10. Paket HotRod 6GB Rp.120.000
    HotRod Prioritas
    Sama seperti HodRod biasa, tetapi untuk paket ini terdapat lebih banyak pilihan kuota yang melimpah yang masing-masing memiliki masa aktif selama 30hari.

    1. Kuota 1,2GB Rp.50.000
    2. Kuota 4GB Rp.100.000
    3. Kuota 10GB Rp.200.000
    4. Kuota 20GB Rp.300.000
    5. Kuota 50GB Rp.500.000
    HotRod 4G
    Untuk yang satu ini hanya bisa digunakan pada jaringan 4G, pada jaringan tersebut nikmati kecepatan hingga 50MBps jika menggunakan paket HotRod 4G, paket ini bisa digunakan 24Jam dengan masa aktif 30hari.

    1. Super HotRod 4G, 4 GB (3G) + Bonus Kuota 4 GB (4G) Rp 120.000
    2. Super HotRod 4G, 6 GB (3G) + Bonus Kuota 6 GB (4G) Rp.180.000

    Paket Xmartplan Hotrod 3G
    Tidak bisa dipungkiri meskipun dalam era internet bahwa SMS dan nelpon masih menjadi komunikasi sebagian orang, oleh sebab itu XL menghadirkan paket cukup lengkap yaitu terdapat kuota internet, nelpon dan SMS
    1. Xmartplan Hotrod 3G Rp 50.000
      Mendapatkan kuota internet di 3G 1GB, 200Menit nelpon sesama XL dan 300 SMS (masa aktif 30 hari)
    2. Xmartplan Hotrod 3G Rp 100.000
      Mendapatkan kuota internet di 3G 2GB, 300 Menit nelpon sesama XL dan 400SMS (Masa aktif 30 hari)

    Paket Super Ngebut
    suka aktif dimalam dan pagi hari? coba paket ini karena lebih banyak kuota pada pukul 12 malam hingga 12 malam.
    1. Super Ngebut Harian 220MB
      Harga Rp 5000
      Masa aktif paket 1 hari
      Kuota 200MB untuk penggunaan di jam 00.00 - 12.00 + 20 MB di jam 12.00 -24.00
    2. Super Ngebut Bulanan 2.2GB
      Harga Rp 25000
      Masa aktif paket 30 hari
      Kuota 2GB untuk penggunaan di jam 00.00 - 12.00 + 200 MB di jam 12.00 -24.00
    3. Super Ngebut Bulanan 5.5GB
      Harga paket Rp 50000
      Masa aktif paket 30 hari
      Kuota 5GB untuk penggunaan di jam 00.00 - 12.00 + 500 MB di jam 12.00 -24.00
    4. 4. Super Ngebut Bulanan 7.7GB
      Harga paket Rp 75000
      Masa aktif paket 30 hari
      Kuota 7GB untuk penggunaan di jam 00.00 - 12.00 + 700 MB di jam 12.00 -24.00
    5. Super Ngebut Bulanan 12GB
      Harga paket Rp 100000
      Masa aktif paket 30 hari
      Kuota 11GB untuk penggunaan di jam 00.00 - 12.00 + 1GB di jam 12.00 -24.00
    6. Super Ngebut Bulanan 16.5GB
      Harga paket Rp 125.000
      Masa aktif paket 30 hari
      Kuota 15GB untuk penggunaan di jam 00.00 - 12.00 + 1.5GB di jam 12.00 -24.00
    Para member bersosial pengguna XL, pada pilih mana untuk internetan? *peace*
     
  2. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,244
    Likes Received:
    2,714
    Trophy Points:
    413
    Yang menang siapa? Yang kalah pasti dijajah :D
     
  3. renderware

    renderware Active Member

    Joined:
    Dec 22, 2014
    Messages:
    1,151
    Likes Received:
    76
    Trophy Points:
    48
    kurang srek sama XL mah kalau saya :D
     
  4. Muhammad Khoir

    Muhammad Khoir Super Level

    Joined:
    Jun 10, 2014
    Messages:
    2,873
    Likes Received:
    362
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Ane pengguna XL, tapi belakangan ini makin males... SMSnya mahal...! Yang lain cuma Rp.700 udah gratis sedangkan XL Rp.2400 baru gratis...! Kayaknya mau beralih saja...! (Ini keluhan ane saja selaku pengangguran)
     
  5. budiw92

    budiw92 Member

    Joined:
    Feb 11, 2013
    Messages:
    725
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Hasilnya seri :D
    Pakenya apa nih? :D
    Kalo disini enaknya sinyal bagus, saya jarang smsan sih soalnya :D
     
  6. zonamers

    zonamers Member

    Joined:
    Jul 24, 2015
    Messages:
    588
    Likes Received:
    83
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    rabu rawit & jumat baik super murah tuh, tp letoy di tempat saia :D
     
  7. wrep17

    wrep17 Well-Known Member

    Joined:
    Sep 26, 2015
    Messages:
    1,325
    Likes Received:
    246
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Beli disaya harga murah [HASHTAG]#loh[/HASHTAG] kok [HASHTAG]#promosi[/HASHTAG] wkwk kaburr ah
     
  8. budiw92

    budiw92 Member

    Joined:
    Feb 11, 2013
    Messages:
    725
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Rabu rawit axis kan?
    Wah boleh nih, diskon ya :D
     
  9. wrep17

    wrep17 Well-Known Member

    Joined:
    Sep 26, 2015
    Messages:
    1,325
    Likes Received:
    246
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Diskon? Boleh-boleh saja kok hehe :D
     
  10. renderware

    renderware Active Member

    Joined:
    Dec 22, 2014
    Messages:
    1,151
    Likes Received:
    76
    Trophy Points:
    48
    enakan Telkomsel kalau data, kalau sms Indosat
     
  11. zonamers

    zonamers Member

    Joined:
    Jul 24, 2015
    Messages:
    588
    Likes Received:
    83
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    iya den, beda yah? :D
     
  12. Maratus

    Maratus Member

    Joined:
    Dec 24, 2015
    Messages:
    35
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    XL sinyalnya buruk di sini
     
  13. barugratisan

    barugratisan Member

    Joined:
    Sep 5, 2014
    Messages:
    617
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    Semoga perangnya semakin panas, biar konsumen yang makin diuntungkan....
     
  14. dani hamdani

    dani hamdani Member

    Joined:
    Jul 30, 2015
    Messages:
    387
    Likes Received:
    37
    Trophy Points:
    28
    Xl memang memiliki kecepatan yang mantap buat Internetan, saya pengguna XL*malu2*
     
  15. ZHAFRAN

    ZHAFRAN Member

    Joined:
    Mar 6, 2016
    Messages:
    56
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    8
    jadi bingun bang mau pilih yang mana nih, semua penuh penawaran yang hemm... tapi pake ceria ok juga lo... ada yang pake ceria gak maklum orang ndeso jadi ya pake ceria ben ceeria teruuuuss.. salam kenal ya gan penduduk baru nih
     
  16. Damar

    Damar Well-Known Member

    Joined:
    Jun 22, 2014
    Messages:
    1,472
    Likes Received:
    216
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Dulu saya pengguna XL dengan paket super ngebut 50 ribu = 12 gb. Karena sekarang harganya naik, tidak saya isi lagi paket internet-nya :(
     
  17. NieeLz

    NieeLz Well-Known Member

    Joined:
    Aug 24, 2015
    Messages:
    1,790
    Likes Received:
    127
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    ane inget dulu paket nelpon tambah murah terus :D internet mah naik terus, turun kuotanya lagi :D
     
Loading...

Share This Page