Manfaat Buah Naga Untuk Mengatasi Kista

Discussion in 'Health & Medical' started by walatraherbal, Jun 29, 2018.

  1. walatraherbal

    walatraherbal Member

    Joined:
    May 17, 2018
    Messages:
    197
    Likes Received:
    8
    Trophy Points:
    18
    Ada berbagai cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi kista. Anda bisa mengkonsumsi jahe, kacang almond, sayuran atau buah-buahan untuk mengobati kista. Selain beberapa cara tadi, anda juga mungkin akan dianjurkan untuk menjalani operasi jika kista yang anda miliki sudah dalam kondisi parah atau berpotensi menjadi tumor ganas. Tetapi operasi membutuhkan tenaga ahli yang professional dan juga biaya yang butuhkan cukup tinggi, sekitar 10-44 juta rupiah. Harga tersebut tergantung dengan metode operasi yang akan anda pilih. Namun terkadang operasi juga bisa menyebabkan efek samping dan membutuhkan waktu pemulihan yang cukup lama. Jadi sebaiknya anda menggunakan cara alami dulu sebelum melakukan operasi. Salah satu cara yang bisa dilakukan adalah dengan mengkonsumsi buah naga.

    [​IMG]

    Buah naga berasal dari amerika, tetapi sekarang sudah banyak dibudidayakan di negara-negara Asia. Seperti Filipina, Malaysia, dan Indonesia. Di negara China, buah ini dipercaya sebagai "Pembawa Berkah". Buah naga memiliki 4 jenis, yaitu :

    • Hylocereus undatus : buahnya berwarna merah, dan daging buahnya putih.
    • Hylocereus polyrhizus, : buahnya berwarna merah muda, dan daging buahnya merah.
    • Selenicereus megalanthus : buahnya berwarna kuning, dan daging buahnya putih.
    • Hylocereus costaricensis, : buahnya berwarna merah, dan daging buahnya sangat merah .
    Manfaat Buah Naga Untuk Kista :

    1. Mencegah Kanker
    Buah mengandung anitoksidan phytoalbumin yang membantu untuk mengatasi radikal bebas agar terhindar dari kanker. Dan menetralisir tubuh dari zat-zat berbahaya dan racun. Kista yang kondisinya parah bisa beresiko menyebabkan kanker. Dengan mengkonsumsi buah naga,resiko anda terserang kanker akan berkurang.

    2.Meningkatkan Nafsu Makan

    Wanita yang kondisi kista nya parah, nafsu makannya akan berkurang. Sehingga ia akan malas untuk makan, dan bisa menyebabkan kekurangan nutrisi. Buah naga mengandung Vitamin B1 dan B2 yang bisa membantu meningkatkan nafsu makan. Tidak hanya itu, buah naga juga memiliki nutrisi yang cukup lengkap.Sehingga baik untuk dikonsumsi secara rutin.

    3.Melancarkan Pencernaan

    Kista ovarium bisa menyebabkan terhambatnnya proses pencernaan. Hal ini dikarenakan ukuran kista yang membesar akan menekan usus besar, sehingga proses pencernaan akan mengalami hambatan dan membuat wanita tersebut mengalami sembelit atau susah Buang Air Besar. Agar pencernaan anda kembali lancar, anda dianjurkan untuk mengkonsumsi buah naga secara teratur.

    4. Menurunkan Berat Badan

    Wanita yang memiliki Berat badan berlebih atau Obesitas beresiko tinggi terserang kista. Hal ini dikarenakan penumpukan lemak didalam tumbuh menghambat proses sirkulasi oksigen dan sirkulasi darah. Sehingga menyebabkan organ-organ tubuh mengalami penurunan kinerja. Jika hal tersebut terus berlanjut, bisa menyebabkan muncul nya sel-sel tumor didalam tubuh. Jadi jika anda ingin menurunkan berat badan, anda bisa mengkonsumsi buah naga. Karena buah naga memiliki kandungan kalori yang rendah, tetapi memiliki kandungan serat yang tinggi.

    5. Mengatasi tumor jinak,termasuk kista

    Zat lycopene yang terkandung pada buah naga merah bermanfaat untuk menurunkan aktifitas tumor jinak didalam tubuh. Sehingga perlahan namun pasti, kista akan mengecil dan akan hilang dengan sendirinya jika anda mengkonsumsi buah naga secara teratur. Zat lycopene juga bisa ditemukan pada buah tomat,delima, dan semangka.


    sumber : http://bit.ly/2Lk3EAU
     
  2. silviajaya

    silviajaya Member

    Joined:
    May 30, 2018
    Messages:
    37
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    8
  3. walatraherbal

    walatraherbal Member

    Joined:
    May 17, 2018
    Messages:
    197
    Likes Received:
    8
    Trophy Points:
    18
    Yuk bikin jus buah naga, biar tubuh tetap sehat dan mencegah penyakit.
     
  4. AfnanKhawari

    AfnanKhawari Member

    Joined:
    Dec 19, 2017
    Messages:
    322
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    ternyata banyak juga ya manfaatnya buah naga bisa dicoba nih tiap hari :D
     
  5. walatraherbal

    walatraherbal Member

    Joined:
    May 17, 2018
    Messages:
    197
    Likes Received:
    8
    Trophy Points:
    18
    Tentu saja, setiap buah-buahan memiliki manfaatnya masing2. Selain enak, buah juga kaya akan vitamin dan mineral.
     
    AfnanKhawari likes this.
Loading...

Share This Page