Buang air besar berdarah

Discussion in 'Health & Medical' started by Humaira Fakhir, Jan 21, 2015.

  1. Humaira Fakhir

    Humaira Fakhir Member

    Joined:
    Nov 10, 2014
    Messages:
    35
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Obat buang air besar berdarah. Buang air besar berdarah merupakan suatu keadaan yang dimana sebagian orang pernah mengalami gejala ini, yaitu keluar nya darah pada tinja atau pada saluran pencernaan ketika buang air besar, dan merupakan suatu gejala yang sangat ditakutkan sehingga menjadi suatu masalah yang serius dan tidak boleh dianggap remeh. Warna bab berdarah bisa merah terang dan bisa juga tampak berwarna kehitaman, maka dari itu anda perlu waspada pada bab berwarna hitam juga karena bisa jadi ada darah dalam tinja. Bab berdarah terkadang diderita oleh orang-orang yang telah lanjut usia, namun dengan seiringnya perkembangan zaman, bisa terjadi pada semua kalangan baik pada wanita maupun pria, harus lebih sama-sama berhati-hati. Penyebab dari buang air besar berdarah ini bermacam-macam, seperti : adanya organ yang terinfeksi atau abses, terjadinya penyakit wasir, yang dimana memang wasir ini ditandai dengan gejala bab berdarah yang menetes disertai benjolan pada sekitar dubur yang terasa nyeri. Dan bisa jadi disebabkan oleh fisura dimana tinja keluar lebih besar dan keras dari biasanya sehingga dapat menimbulkan berak berdarah. Bagi anda yang menderita tukak lambung pun merupakan resiko penyebab bab berdarah, karena tukak lambung banyak disebabkan oleh infeksi bakteri dan jamur, sehingga dapat mengakibatkan buang air besar berdarah berwarna hitam.
    [​IMG]

    Pada tahap yang lebih parah bisa diakibatkan oleh tumor jinak yang tumbuh dan berdarah sehingga dapat menjadi kanker, seperti kanker kolorektal. Maka dari itu perlu sekali secara cepat dan tepat mengatasinya agar tidak menjadi semakin parah dan fatal. Cara menghindari agar anda tidak terkena buang air besar berdarah adalah dengan memulai mengkonsumsi makanan yang mengandung banyak serat yang tinggi seperti sayuran dll, hindari konsumsi cabe secara berlebihan, perbanyak minum air putih, karena air merupakan sumber kehidupan yang utama dan sangat baik untuk metabolisme tubuh, konsumsilah 2 liter air perhari atau setara dengan 8 gelas perhari. Jangan biasakan menahan keinginan buang air besar atau kecil karena dapat menyebabkan kemungkinan penyakit wasir dan bab berdarah. Bila perlu konsumsi obat buang air besar berdarah yang benar-benar aman dikonsumsi bebas dari efek samping berbahaya.
     
  2. jellygamat

    jellygamat Member

    Joined:
    Jan 19, 2015
    Messages:
    35
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
    wew... pakek Jelly Gamat tuh gan.. nih (bukan promo)
     
    Last edited by a moderator: Jan 21, 2015
  3. Bachul

    Bachul Member

    Joined:
    Dec 12, 2014
    Messages:
    72
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    8
    Google+:
    Minum air perasan jeruk nipis biar gak sakit gan
     
  4. Rimala Nursery

    Rimala Nursery Super Level

    Joined:
    May 29, 2014
    Messages:
    2,089
    Likes Received:
    254
    Trophy Points:
    83
    Wah gak tau deh gue .....semoga aja pada sehat
     
  5. babolonly

    babolonly Member

    Joined:
    Feb 9, 2013
    Messages:
    541
    Likes Received:
    34
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    kadang kalo terkena ambein juga sering keluar darah seperti ini
     
Loading...

Share This Page