Cara Menghilangkan Komedo Dengan Sikat Gigi Ampuh!

Discussion in 'Health & Medical' started by BlogBeruangcom, Dec 10, 2016.

  1. BlogBeruangcom

    BlogBeruangcom Member

    Joined:
    Feb 28, 2015
    Messages:
    42
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    Google+:
    Komedo yang berukuran kecil sebenarnya bisa saja menjadi masalah yang besar terutama bagi para wanita. Wajar rasanya jika banyak wanita yang mencari cara menghilangkan komedo, sehingga komedo pun tidak mengganggu penampilan. Komedo sebenarnya dapat terjadi saat kotoran, bakteri dan minyak terakumulasi di dalam pori-pori kulit.

    Komedo sendiri diketahui bisa terbentuk pada bagian tubuh mana pun. Namun area tubuh yang umumnya dihinggapi komedo adalah di area dahi, dagu dan hidung. Dimana biasanya disebut juga dengan nama zona T, yakni area yang memiliki kandungan minyak di wajah.

    Cara Mengatasi Komedo
    Terdapat beberapa cara menghilangkan komedo itu sendiri, seperti melalui perawatan wajah sampai penggunaan obat untuk membersihkan komedo. Sebenarnya ada banyak sekali cara yang dapat dilakukan seseorang untuk mengatasi komedo di wajah, namun kebanyakan tidak menuntaskannya dan justru terkesan hanya membuang-buang uang. Untuk itu, pilihan paling tepat untuk mengatasi timbulnya komedo adalah dengan melakukan perawatan wajah menggunakan bahan-bahan alami.

    Menghilangkan Komedo Dengan Pasta Gigi
    Sebagian dari Anda mungkin merasa mustahil jika pasta gigi dapat digunakan sebagai cara alami untuk mengatasi komedo di wajah. Seperti kita ketahui, sikat gigi berfungsi untuk membersihkan gigi. Namun penggunaannya kini sudah berkembang menjadi alternative cara untuk menghilangkan komedo dengan tuntas secara alami.

    Komedo sendiri seperti kita ketahui, dapat timbul akibat menumpuknya debu atau kotoran di dalam pori-pori kulit beserta lapisan kulit yang sudah mati. Walaupun keberadaannya tidaklah berbahaya, namun dengan adanya komedo tentunya dapat menurunkan tingkat kepercayaan diri. Namun Anda tak perlu khawati, sebab ada cara mudah untuk mengatasi komedo secara alami. Salah satunya adalah dengan memanfatkan sikat gigi. Adapun langkah-langkahnya yaitu sebagai berikut :

    Pertama-tama, rebus terlebih dulu sikat gigi ke dalam air yang mendidih, bertujuan untuk membersihkan kotoran yang ada dalam sikat gigi. Lalu rebus hingga 5 menit supaya kuman pun cepat hilang.
    Nah, sebelum Anda melakukannya sebaiknya oleskan wajah terlebih dulu memakai the mint hingga 10 menit supaya pori-pori kulit tersumbat.

    Kemudian oleskan pasta gigi ke area wajah berkomedo lalu diamkan hingga 5 menit.
    Usapkan secara perlahan sikat gigi di bagian yang telah dibubuhi pasta gigi sebelumnya secara perlahan dengan lembut.

    Jika sudah selesai, selanjutnya cukup bilas menggunakan air hangat lalu tepuk wajah memakai tonik.
    untuk mendapatkan hasil yang maksimal, Anda dapat mengulangi cara tadi hingga 1-2 kali dalam seminggu.

    Pasalnya, pasta gigi untuk membersihkan adanya komedo diwajah sangat bermanfaat sebab didalamnya terdapat beberapa kandungan bermanfaat seperti baking soda, alkohol dan juga hydrogen peroksida yang membantu menghilangkan komedo. Adapun cara menghilangkan komedo menggunakan pasta gigi ini sebaiknya memakai pasta berbahan herbal alami.
     
    Last edited: Dec 10, 2016
  2. Fitria Nursalis

    Fitria Nursalis Member

    Joined:
    Oct 13, 2016
    Messages:
    517
    Likes Received:
    41
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    aku pernah pakai pasta gigi buat ngilangin komedo, pasta gigi nya dicampur sama garam.
    lumayan sih jadi agak lembut juga hidung nya :D
     
  3. katon

    katon Active Member

    Joined:
    Nov 19, 2015
    Messages:
    1,217
    Likes Received:
    91
    Trophy Points:
    48
    Kalau pasta giginya untuk ngilangin jerawat batu, gimana tuh?
     
  4. kusumarga

    kusumarga Member

    Joined:
    Jul 7, 2015
    Messages:
    761
    Likes Received:
    78
    Trophy Points:
    28
    nyobain aahhh....kali aja jadi tambah tamvan *ketawa4*
     
  5. Fitria Nursalis

    Fitria Nursalis Member

    Joined:
    Oct 13, 2016
    Messages:
    517
    Likes Received:
    41
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    belum pernah nyoba gan kalau buat jerawat *bergaya*
     
  6. Leni Fitriani

    Leni Fitriani Member

    Joined:
    Jul 14, 2015
    Messages:
    210
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    18
    kira-kira sampai berapa lama ya ?
     
  7. ahmad solikhin

    ahmad solikhin Member

    Joined:
    Nov 13, 2016
    Messages:
    34
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
    wah perlu dicoba tu tapi biasanya saya membersihkan wajah sebelum tidur pakai sabun biasa namun memakai air hangat dan sesudah tidur juga mengusap wajahnya pakai air hangat ya alhamdulilah gx komedoan n jarawatan.
     
  8. vania_99

    vania_99 New Member

    Joined:
    Mar 2, 2017
    Messages:
    2
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    gak cuma sebelum tidur aja, tapi juga sesudah keluar rumah. Intinya jaga wajah kita supaya selalu bersih biar bebas komedo sama jerawat.
     
Loading...

Share This Page