Peluang Usaha di Musim Corona

Discussion in 'General Internet' started by Si Raja, Apr 30, 2020.

  1. Si Raja

    Si Raja Member

    Joined:
    Nov 24, 2015
    Messages:
    851
    Likes Received:
    70
    Trophy Points:
    28
    Bismillah.

    Sudah lama nggak bikin Post di Grup ini,tapi tetap nyimak terus untuk updatean terbaru Grup ini yg makin hari tambah rame.

    Owh ya,
    Untuk post kali ini saya ingin berbagi tentang
    Peluang Usaha di Musim Corona

    Baiklah saya uraikan satu Persatu ya.

    1. Jualan Pulsa.
    Ya,kita bisa berjualan pulsa Elektrick All Operator dan Pulsa internet mengingat sekarang Orang semua hapir Online dari rumah.

    2. Jualan Masker.
    Nah yg kedua ini lagi naik daun/lagi ramai di cari maka kita juga bisa berjualan Masker baik ke tetangga secara Offline maupun secara Online via Sosial Media.

    3.Obat Herbal.
    Opsi yg ketiga kita juga bisa berjualan Obat Herbal untuk ketahanan Anti Body maupun Obat Herbal Vitamin yg saat ini sangat di butuhkan sekali untuk kekebalan tubuh di saat seperti ini.

    4.Sabun.
    Manfaatkan moment seperti ini untuk kita berjualan sabun baik untuk mencuci tangan maupun untuk menyabun seluruh Anggota badan.

    5. Produk Digital.
    Karena produk Digital kit tidak perlu mengurus :
    Stok,Packing dan tanpa Ongkos Kirim.
    Belakangan lagi ramai di perbincangkan termasuk saya sendiri juga membuat Produk Digital untuk membantu teman-teman yg ingin mendapatkan penghasilan tanpa perlu keluar Rumah.


    Mungkin dari beberapa opsi yg saya sebutkan di atas jika ada yg ingin menambahkan silahkan di Kolom Komentar yach..!!!

    Terima Kasih.
     
  2. hendrik21

    hendrik21 Member

    Joined:
    Aug 30, 2018
    Messages:
    32
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
    Ada lagi tambahan gan...

    Jasa tukang cukur panggilan, karena yang lama nggak keluar rumah sudah pada gondrong gondrong, hehehe...
     
  3. daarelhijrah

    daarelhijrah New Member

    Joined:
    Apr 26, 2020
    Messages:
    35
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    Mantab postingannya, nambah inspirasi

    thanks
     
  4. keepburger

    keepburger Member

    Joined:
    Nov 2, 2018
    Messages:
    89
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    8
  5. Kevin Jalornumas

    Kevin Jalornumas New Member

    Joined:
    Aug 5, 2018
    Messages:
    1
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
  6. M. Rizky P. K.

    M. Rizky P. K. New Member

    Joined:
    Sep 16, 2019
    Messages:
    17
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Kalau di daerah saya yang serba online pada naik. Jasa beli sayur pun ada loh bisa pesan online dari wa *bergaya*intinya pola hidup orang-orang udah mulai berubah jadi kita harus bisa membaca bagaimana pasar yang baru *belajar*
     
  7. Fuad Tadashi

    Fuad Tadashi Member

    Joined:
    Apr 17, 2020
    Messages:
    28
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Usaha makanan juga laris gan, bulan puasa banyak yang laper mata. hhihihiho
     
  8. Shilatour

    Shilatour New Member

    Joined:
    Apr 18, 2020
    Messages:
    2
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Kalo mao pergi kemana mana takut kena corona virus, bisa, Sewa mobil bandara sambil tunggu ngabuburit adzan maghrib hehe
     
  9. Hery MAXsi

    Hery MAXsi New Member

    Joined:
    May 10, 2020
    Messages:
    13
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    Yang nomor satu itu daftar ke saya ya gan hehe ada di signature wkwk
     
  10. azisM

    azisM New Member

    Joined:
    Mar 16, 2020
    Messages:
    9
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    satu lagi jualan sayuran sekarang ini masih jadi trending
     
  11. Promp3

    Promp3 Member

    Joined:
    Oct 16, 2016
    Messages:
    415
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    18
    Kalo tunggu lilin g mna bosku
     
  12. maslatip

    maslatip Member

    Joined:
    Nov 14, 2015
    Messages:
    170
    Likes Received:
    29
    Trophy Points:
    28
    Iya betul, frozen food malah laris manis saat musim corona...
     
  13. Remmy

    Remmy Member

    Joined:
    Dec 5, 2017
    Messages:
    514
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    28
    pulsa /kuota tuh laku banget , sampe banyak friend list ane di fb yang jadi tukang kuota dadakan
     
  14. priyo handoko

    priyo handoko New Member

    Joined:
    Jan 19, 2017
    Messages:
    12
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
Loading...

Share This Page