Alasan Kenapa Harus Punya Asuransi

Discussion in 'Health & Medical' started by siti.kamilla, Aug 19, 2016.

  1. siti.kamilla

    siti.kamilla New Member

    Joined:
    Aug 1, 2016
    Messages:
    17
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    3
    [​IMG]

    Seringkali hal-hal yang tidak kita inginkan terjadi dalam hidup kita. Misalnya terserang penyakit, mengalami kecelakaan yang membutuhkan biaya pemulihan besar, kurangnya biaya untuk cek kesehatan, dan lain sebagainya.

    Sebagian orang percaya jika uang yang mereka miliki saat ini mampu untuk menutupi semua kebutuhan tadi. Tetapi, lain ceritanya jika memerlukan rawat inap. Mungkinkah uang tersebut akan mampu untuk dihabiskan hanya untuk membayar biaya perawatan di rumah sakit? Bagaimana dengan kebutuhan lainnya yang juga membutuhkan biaya besar? Di sinilah peranan asuransi.

    Manfaat asuransi dalam jangka pendek adalah melindungi aset Anda dalam kasus kerusakan maupun kerugian. Asuransi dapat mengganti biaya kerugian dengan penuh dan dengan kontrak yang bersahabat. Salah satu contoh asuransi jangka pendek adalah mobil serta rumah.

    Selain penting dalam jangka pendek, asuransi juga manfaat untuk Anda dalam jangka panjang. Asuransi dapat melindungi Anda dari biaya seperti kecelakaan, kematian, dan kesehatan. Asuransi jangka panjang ini sangat penting agar Anda terbebas dari kekhawatiran tabungan selama ini.

    [​IMG]

    Dalam memberikan kenyamanan bagi Anda dan keluarga, AXA Mandiri menyediakan beragam pilihan produk asuransi yang dapat melindungi Anda dari risiko kerugian finansial apabila terjadi musibah tidak terduga.

    Ada beragam jenis asuransi tersedia di luar sana, tetapi untuk kebutuhan personal, yang terpenting untuk Anda miliki adalah asuransi jiwa dan asuransi kesehatan.

    Asuransi AXA Mandiri Hospital Life salah satunya. Asuransi ini merupakan jenis asuransi yang mencakup dua asuransi sekaligus yaitu asuransi jiwa dan asuransi kesehatan. Tersedia perlindungan kesehatan rawat inap, rawat jalan dan santunan uang duka apabila pemegang polis meninggal dunia.

    Keuntungan lainnya dari produk asuransi ini adalah Anda hanya perlu bayar premi cukup 4 tahun, namun pertanggungan yang diterima hingga 12 tahun. Selain itu, premi akan kembali 100% di tahun ke-12 (ada klaim ataupun tidak ada klaim). Anda juga mendapatkan santunan biaya kematian apabila meninggal dunia setelah asuransi berlangsung lewat dari 4 tahun.

    Jadi mulai sekarang, ubah persepsi bahwa Anda tidak butuh asuransi. Membeli asuransi juga bukan berarti Anda berharap sesuatu yang buruk akan terjadi. Justru asuransi adalah langkah yang baik untuk mempersiapkan dan melindungi diri dan keluarga tercinta. Semoga bermanfaat.
     
    Last edited: Aug 19, 2016
Loading...

Share This Page