ASK: Analisis SEO Blog

Discussion in 'CMS & Blogging Platform' started by SyamsQ, Mar 13, 2017.

Tags:
  1. SyamsQ

    SyamsQ Member

    Joined:
    Jan 7, 2015
    Messages:
    488
    Likes Received:
    30
    Trophy Points:
    28
    Semangat pagi master.

    Saya punya blog aneh, trafik 600-1K per hari. Ada 3 post artikel yang sering muncul di page 1.
    Kalau gak share ke sosmed, pengunjung cuma berasal dari SE, itupun 80% ke 3 post tersebut.

    Kalau bukan karena 3 post itu, kalau gak karena share sosmed. Mungkin pengunjung blog saya hanya 100. Saya gak tahu, kenapa 3 post bisa muncul di page one.

    Tolong kasih tahu bagaimana cara analisis faktor 3 artikel itu bisa ke halaman pertama, supaya yang lain juga bisa ikut.

    Nice: Pendidikan.
    Post: 110
    Domain: .com
     
  2. ys. herbi

    ys. herbi Well-Known Member

    Joined:
    Mar 6, 2016
    Messages:
    1,251
    Likes Received:
    190
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Kalau saya sih gini,
    1. Buka Google Search Console--> telusuri analytics.. di sana aden bisa ngeliat tentang performa artikel di SERP. mulai dari jumlah klik, tayangan, RKT, dan Posisinya...
    2. Pake alat kayak Majestic, SEMRush, ahref, MozBar, atau apapun juga buat ngeliat backlink yang ada...
    3. Liat jumlah pesaing di kata kunci itu
    4. Liat judul2 milik pesaing
    5. Liat cara penyajian artikel
    6. Liat jumlah keyword
    7. Liat external dan internal link di konten

    Kayaknya itu aja sih.. ntar kalau inget tak tambahin.. hehe...
     
  3. adido arg

    adido arg Member

    Joined:
    Oct 30, 2016
    Messages:
    139
    Likes Received:
    18
    Trophy Points:
    18
  4. ngeblogasyikk

    ngeblogasyikk Well-Known Member

    Joined:
    Feb 1, 2015
    Messages:
    1,201
    Likes Received:
    175
    Trophy Points:
    63
    apalagi saya?
    Secara teknis saya gak paham, tapi kalau boleh saya pengen baca 3 artikelnya :rolleyes:
     
  5. rosyad

    rosyad Active Member

    Joined:
    Dec 30, 2016
    Messages:
    1,106
    Likes Received:
    84
    Trophy Points:
    48
    Perbnyak link internal di 3 post itu den.
     
  6. SyamsQ

    SyamsQ Member

    Joined:
    Jan 7, 2015
    Messages:
    488
    Likes Received:
    30
    Trophy Points:
    28
    sudah gan. masih sama.
     
  7. adido arg

    adido arg Member

    Joined:
    Oct 30, 2016
    Messages:
    139
    Likes Received:
    18
    Trophy Points:
    18
    Mungkin perlu waktu dan proses juga den, gak langsung instans
     
  8. ngeblogasyikk

    ngeblogasyikk Well-Known Member

    Joined:
    Feb 1, 2015
    Messages:
    1,201
    Likes Received:
    175
    Trophy Points:
    63
    Ini malah bikin hancur untuk 3 artikel page one-nya. Mending yang 3 artikel itu biarin aja. Edit lagi artikel yg nggak muncul di serp (diluar 3 artikel itu) om. Terus kalau sudah di edit, linknya tanemin ke situs orang. Cari artikel dengan pembahasan yang sama, pilih yg page one, tapi situs bahasa asing. Nggak usah liat link om jadi doffolow atau noffolow disana, yang penting (misal sebuah komentar) komen om jangan pelit kalau perlu yang banyak. Masalah bahasa, tinggal pake google translate aja - CMIIW ;)
     
  9. girilaya

    girilaya Member

    Joined:
    Apr 28, 2017
    Messages:
    20
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
    mungkn post yang lain kurang begitu dicari pengunjung mas . . . jadi ndak ada traffic yang masuk ke post tersebut

    benar mas @ys. herbi . . cek ke GWT aja biar valid ^_^
     
Loading...

Share This Page