[Ask] Dari https ke http apakah backlinknya hilang?

Discussion in 'General Internet' started by lasealwin, Nov 26, 2015.

  1. lasealwin

    lasealwin Well-Known Member

    Joined:
    Aug 1, 2015
    Messages:
    1,862
    Likes Received:
    171
    Trophy Points:
    63
    Salam hangat.

    Kebetulan nich saya dapat informasi bahwa penggunaan ssl gratis cloudflare punya kelemahan dimana tidak bisa diakses oleh sistem operasi lama dan browser lama, lagi katanya pengguna lama di Indonesia itu sebanyak 50% lebih.
    Coba bayangkan kalau 50% pengunjung blog kita ludes karena situs yang tidak bisa dibuka.

    Saya ingin hijrah nich....
    Apa pindah dari https ke http itu backlink yang sudah saya buat tidak amblas.

    Mohon petunjuknya dari para sepuh terhormat. Terimakasih
     
  2. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,655
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    kan sudah dihandle redirect, cuma perlu waktu saja.
     
  3. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Kalau mau cepet proses migrasi backlinknya, bikin semua akses http redirect ke https secara permanen 301. Lalu klaim versi https di webmaster tool.. yg http di webmaster jgn dihapus..
     
  4. mujiastutik

    mujiastutik New Member

    Joined:
    Nov 30, 2015
    Messages:
    5
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    mungkin gk akan hilang gan. kan sdh ada back up nya.
     
  5. siprof

    siprof Member

    Joined:
    Dec 4, 2015
    Messages:
    108
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    18
    Backlink http atau https gak masalah, gak akan basi, karena situs agan masih menampilkan kode 200 (OK). Backlink baru basi kalau situs agan menampilkan kode 404 (not found) atau 403 (forbidden)

    Lalu agan udah cek di google analytic agan belum? yakin 50% visitor agan browsernya jadul?

    Jika agan ingin mengecek browser yang tidak mampu mengakses ssl cloudflare, cek aja ssl cloudflare agan di www.ssllabs.com/ssltest/index.html
     
  6. monster123

    monster123 Member

    Joined:
    Dec 11, 2015
    Messages:
    310
    Likes Received:
    5
    Trophy Points:
    18
    weeewww nice info sangat bermanfaat gan mantapp
     
  7. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,244
    Likes Received:
    2,714
    Trophy Points:
    413
    Terlihat komentar yang ngasal. Ini pertanyaan bukan info.
    Rules: Sebaiknya jangan membuat komentar bersifat basa-basi hanya mengejar untuk point.
     
  8. firda63

    firda63 Member

    Joined:
    Dec 19, 2015
    Messages:
    760
    Likes Received:
    23
    Trophy Points:
    18
    Backlink dari https akan tetap tercatat di gws meskipun sudah pindah ke http jadi jgn takut utk migrasi ke http
     
  9. bekenid

    bekenid Member

    Joined:
    Jun 27, 2016
    Messages:
    171
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    18
    kayanya ga ngaruh deh, browser jadul tetep bisa ngakses https, klo ganti domain baru backlink hilang, klo msh domain yg sama kayanya ga hilang, sy jg pakai cloudflare gratis, lumayan menghemat Bandwidth
     
  10. nubitolbis

    nubitolbis New Member

    Joined:
    Sep 9, 2016
    Messages:
    15
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    cuman gitu jadi ga bisa diakses ia
     
Loading...

Share This Page