(ask) daya tekan kaki wanita dan kaki gajah

Discussion in 'General Discussion' started by faylaafcharina, Jan 3, 2016.

  1. faylaafcharina

    faylaafcharina Member

    Joined:
    Mar 17, 2015
    Messages:
    173
    Likes Received:
    13
    Trophy Points:
    18
    [​IMG]

    Pernah nonton di salah satu tv swasta dalam program discovery tentang gajah mengatakan bahwa :


    " Daya tekan yang diterima bumi dari seorang wanita yang memakai sepatu hak tinggi ( high heels ) itu melebihi daya tekan kaki dari seekor gajah "

    Kalau pernyataan itu benar, ada yang bisa menjelaskan teori ilmiahnya kah ?

     
  2. anton_sudibyo

    anton_sudibyo Member

    Joined:
    Dec 23, 2015
    Messages:
    459
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    28
    Ada den.
    Pakai rumus fisika P = F / A.
    Di mana P = gaya tekan.
    F = berat.
    A = luas alas.

    Di mana kalau luas alas makin kecil sedangkan F dianggap sama, maka gaya tekan akan membesar.

    Berat gajah +- minimal 2700 kg (sumber google).
    Berat wanita +- 60 kg.

    Telapak kaki gajah anggap saja diameter 0,42 m (gajah afrika, data dari google), maka luas telapak kaki gajah = 0,1384 m2.
    Luas hak wanita 1 cm2 = 0,0001 m2.

    Mari kita hitung utk kaki gajah :
    P = F / A = (2700 x 9,8) / 0,1384 = 191.184 Pascal.

    Wanita berhak :
    P = F / A = (60 x 9,8) / 0,0001 = 5.880.000 Pascal.

    Wanita berhak = mempunyai tekanan 30 x lebih besar dari kaki gajah :D

    Itu kan gajahnya "cuma" 2,7 ton.
    Gimana kalau gajahnya 10 ton alias sekitar 4x lipat lebih gemuk?
    Sama aja den, tekanan gajah x4 masih "hanya" +- 800 ribu pascal.
    Sedangkan wanita berhak = 5,8 juta pascal.

    Jadi gaya tekan wanita berhak masih lebih besar.

    Pagi2 nginget2 rumus fisika, den :D
     
    Last edited: Jan 3, 2016
    iidbae likes this.
  3. ziuma

    ziuma Well-Known Member

    Joined:
    May 23, 2014
    Messages:
    1,563
    Likes Received:
    240
    Trophy Points:
    63
    sudah dijelaskan, pagi-pagi belajar fisika :D
     
  4. Minecraftndns

    Minecraftndns Active Member

    Joined:
    Dec 13, 2015
    Messages:
    922
    Likes Received:
    100
    Trophy Points:
    43
    Fisika, aduh otak langsung cenat cenut. Mata bengkak :p
     
  5. dimengertiaja

    dimengertiaja Member

    Joined:
    May 21, 2015
    Messages:
    848
    Likes Received:
    30
    Trophy Points:
    28
    haduuhhh bahasss fisikaaa
     
  6. jeparauns

    jeparauns Member

    Joined:
    Dec 31, 2015
    Messages:
    42
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
  7. yungga19

    yungga19 Active Member

    Joined:
    Nov 28, 2015
    Messages:
    1,455
    Likes Received:
    85
    Trophy Points:
    48
    Wah detail juga rumusnya gan .. ane paham , meskipun harus ngelipet jidad dulu den
     
  8. pluto01

    pluto01 Member

    Joined:
    May 18, 2015
    Messages:
    497
    Likes Received:
    69
    Trophy Points:
    28
    Perbandingan ini biasanya saya gunakan untuk kerjaan,

    btw luar biasa penjelasannya mas @anton_sudibyo
     
  9. Rimala Nursery

    Rimala Nursery Super Level

    Joined:
    May 29, 2014
    Messages:
    2,089
    Likes Received:
    254
    Trophy Points:
    83
    Mungkin ada juga gaya gravitasi bumi 10 m/s ....
     
  10. seventeen

    seventeen New Member

    Joined:
    Jan 3, 2016
    Messages:
    8
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
  11. Tantowi

    Tantowi Active Member

    Joined:
    May 9, 2015
    Messages:
    635
    Likes Received:
    24
    Trophy Points:
    48
    penjelasan nya lengkap bgt... bikin cenat cenut otak
     
  12. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,244
    Likes Received:
    2,714
    Trophy Points:
    413
    Rumus Fisika yang menarik P = F/A
    P : Tekanan
    F : Gaya
    A : Luas Penampang

    TEKANAN didalam hidup kita sangat banyak, dengan adanya Tekanan kita selalu merasa keresahan hidup. Dan salah satu penyebab tekanan adalah GAYA. Gaya hidup yang berlebihan membuat kita selalu tertekan.

    Oleh karna itu Gaya harus dilandasi dengan LUAS PENAMPANG. Adanya Luas Penampang itu adalah Penampang hati yang harus selalu dikuasai agar kita terhindar dengan adanya GAYA dan TEKANAN
     
    anton_sudibyo likes this.
  13. anton_sudibyo

    anton_sudibyo Member

    Joined:
    Dec 23, 2015
    Messages:
    459
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    28
    filosofi yg bagus :)
    asal jangan luas penampang = tampang (wajah) :p
     
  14. NieeLz

    NieeLz Well-Known Member

    Joined:
    Aug 24, 2015
    Messages:
    1,790
    Likes Received:
    127
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    boro boro ane belajar fisika, ane lulusan smk :D
     
  15. Minecraftndns

    Minecraftndns Active Member

    Joined:
    Dec 13, 2015
    Messages:
    922
    Likes Received:
    100
    Trophy Points:
    43
    Dengan adanya GAYA dan TEKANAN hubungan menjadi adem ayem, istri senang suamipun puas
    kaborrrrrr:p
     
  16. faylaafcharina

    faylaafcharina Member

    Joined:
    Mar 17, 2015
    Messages:
    173
    Likes Received:
    13
    Trophy Points:
    18
    @anton_sudibyo , trims gan ..... ck...ck...ck.... 30 x lebih besar ...
     
  17. creative

    creative Well-Known Member

    Joined:
    Oct 24, 2014
    Messages:
    1,725
    Likes Received:
    160
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Pantes kalo keinjek sama cewek berhak tinggi rasanye cenat cenut :D Apalagi kalo ujungnye pake Paku... waduh berapa pula tuh besaran pascalnya... bise milyaran kali ye... :p
     
Loading...

Share This Page