Beberapa Merk Serum Terbaik Untuk Wajah Anda

Discussion in 'General Discussion' started by Rendi Rafli, Feb 25, 2017.

  1. Rendi Rafli

    Rendi Rafli Member

    Joined:
    Aug 30, 2016
    Messages:
    231
    Likes Received:
    26
    Trophy Points:
    28
    Serum merupakan item kecantikan yang tidak boleh ditinggalkan untuk perawatan tubuh, karena produk kecantikan jenis ini dipercaya mampu mengembalikan kesan cantik pada permukaan kulit wajah. Serum biasanya mengandung beberapa bahan yang sangat bermanfaat bagi kulit, sehingga dapat mencegah bebagai keluhan di wajah anda seperti memperbaiki pegmentasi kulit, penuaan, dan lain-lain.

    Serum sering digunakan oleh wanita berumur 30 tahunan, dikarenakan disaat usia tersebut biasanya kulit pada wajah muncul sedikit penuaan. Tentu untuk masalah ini, bagi mereka timbul rasa kurangnya percaya diri, Nah untuk itu kulit pada wajah haruslah dirawat dengan baik agar selalu terjaga kesegarannya. Berikut ini adalah beberapa merk serum terbaik untuk mempertahankan aura kecantikan anda.

    Wardah White Secret Serum
    Wardah adalah Merk kosmetik lokal terkemuka yang sudah diakui dimana beberapa produknya yang terjamin akan keamanannya. Serum Wardah White Secret siap untuk memberikan hasil yang terbaik tanpa menguras kantong saku anda, tidak hanya itu serum racikan wardah juga mengandung beberapa vitamin untuk menyehatkan kulit Anda.

    Garnier Light Complete White Speed Serum Essence
    Serum pencerah dari Garnier ini merupakan produk serum pertama ciptaan garnier yang menuai banyak apresiasi karena memiliki White Speed dan Vitamin C yang bekerja aktif untuk menyamarkan noda hitam dan menjadikan kulit wajah terlihat lebih cerah. Di dalam serum wajah Garnier yang dibandrol dengan harga 29.000 rupiah ini terdapat juga Proven Active yang mengunci produksi melanin penyebab kulit menggelap.

    Secret Key Starting Treatment Essence
    Secret Key STE adalah produk asli dari negara Korea yang siap memberi perawatan terbaik pada kulit wajah Anda dengan melepaskan kandungan bernama Galactomyces di dalamnya. Kandungan tersebut merupakanan bahan unggulan dari STE yang memberi efek antioksidan dan anti aging. Secret Key STE sendiri bisa dimiliki dengan mengeluarkan kocek seharga Rp 169.000 rupiah.
    Selengkapnya http://merkterbaik.com/merk-serum-wajah-yang-bagus/
     
  2. Fitria Nursalis

    Fitria Nursalis Member

    Joined:
    Oct 13, 2016
    Messages:
    517
    Likes Received:
    41
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    iya serum bagus untuk kulit wajah, sayangnya serum itu suka cepat abisnya :D
     
    Rendi Rafli likes this.
Loading...

Share This Page