Berbagai Pilihan Metode Melanjutkan Pendidikan ke Luar Negeri

Discussion in 'General Discussion' started by Windi Ariska, Nov 18, 2016.

  1. Windi Ariska

    Windi Ariska Member

    Joined:
    Dec 5, 2014
    Messages:
    405
    Likes Received:
    50
    Trophy Points:
    28
    [​IMG]
    Melanjutkan pendidikan ke luar negeri atau yang kerap juga disebut dengan study abroad for Indonesia merupakan salah satu hal yang paling didambakan oleh setiap pelajar di negara kita. Ada banyak tujuan negara yang bisa dijadikan sebagai pilihan untuk melanjutkan pendidikan ke luar negeri. Selain itu, terdapat beragam fakultas atau jurusan yang bisa anda jadikan sebagai pilihan. Melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi di luar negeri mampu memberikan banyak sekali keunggulan bagi setiap orang. Bagi anda yang saat ini tertarik untuk melakukannya kini anda bisa memilih beberapa metode yang bisa anda gunakan dalam melanjutkan pendidikan ke jenjang yang jauh lebih tinggi.


    1 . Melalui Beasiswa


    Beasiswa merupakan salah satu kesempatan bagi setiap orang yang ingin melanjutkan pendidikan ke luar negeri. Melalui program beasiswa setiap orang bisa melanjutkan pendidikan menjadi lebih mudah dan murah bahkan tidak perlu mengeluarkan biaya sama sekali. Akan tetapi, bagi anda yang membidik beasiswa sebagai salah satu cara yang tepat untuk melanjutkan pendidikan ke luar negeri anda perlu mempersiapkan diri karena seperti yang kita ketahui bersama akan ada banyak saingan yang juga mengikuti program study abroad for Indonesia melalui jalur beasiswa.


    2 . Melalui Budget yang Tinggi


    Bagi anda yang berencana untuk melanjutkan pendidikan dengan menggunakan budget sendiri, maka anda perlu memperhatikan pengeluaran biaya yang akan anda keluarkan. Selain biaya kuliah, anda pun harus mempersiapkan finansial agar menjadi lebih matang karena biaya hidup di luar negeri sangatlah tinggi terutama jika pendidikan yang akan anda pilih adalah negara-negara yang besar seperti Amerika.Jadi agar pendidikan anda tidak putus di tengah jalan maka anda perlu mempersiapkan finansial anda.


    Kedua cara di atas bisa anda jadikan sebagai referensi dan informasi yang bermanfaat khususnya bagi anda yang saat ini berencana untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi di luar negeri. Semoga pemaparan artikel di atas bisa anda jadikan sebagai tips yang bermanfaat sebelum melakukan study abroad ke beberapa negara yang telah anda pilih.
     
  2. ahmad solikhin

    ahmad solikhin Member

    Joined:
    Nov 13, 2016
    Messages:
    34
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
    ingin sekali melenjutkan jenjang strata 2 di luar Negri tapi kalau pakek budget sendiri kayaknya belum mencukupi namun kalau melalui biasiswa bisajadi tapi akses informasi mengenai biasiawa2 yang ada itu kira-kira ada alamat atau situsnya gx ya yang pasti tidak abal-abal atau informasi palsu..?
     
  3. idtutorial

    idtutorial Member

    Joined:
    Nov 12, 2016
    Messages:
    28
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    Beasiswa LPDP ada gan !
    tapi syaratnya cukup tinggi Toefl mimimal 550 heheheh
    beasiswa penuh kok itu
     
Loading...

Share This Page