Berikut Ini Penyebab Menularnya Penyakit Hepatitis

Discussion in 'Health & Medical' started by alit kurniawan, Aug 21, 2018.

  1. alit kurniawan

    alit kurniawan Member

    Joined:
    Aug 1, 2018
    Messages:
    500
    Likes Received:
    5
    Trophy Points:
    18
    Penyebab Terinfeksi Penyakit Hepatitis

    Penyebab dari penyakit hepatitis ini bisa disebabkan oleh terkena infeksi maupun bukan disebabkan oleh terkena infeksi. Berikut beberapa penyebab penyakit hepatitis yang disebabkan oleh virus terbagi menjadi beberapa golongan, diantaranya :

    • Hepatitis A
    Virus hepatitis A diakibatkan oleh makanan atau air minuman yang sudah terjangkit dari penderita hepatitis A yang mengandung virus hepatitis A.

    • Hepatitis B
    Dapat disebabkan oleh cairan tubuh yang terinfeksi virus hepatitis B. Cairan tubuh yang dapat menularkan virus hepatitis B yaitu darah, cairan vagian, dan air mani. Maka dari itu, sampai kita melakukan hubungan seksual tidak dengan kondisi yang aman, apalagi menggunakan jarum suntik yang digunakan secara bergiliran.

    • Hepatitis C
    Hepatitis C sama seperti hepatitis B, tetapi hepatiti C lebih sering ditularkan melalui hubungan seksual tanpa kondom dan berbagi pakai jarum suntik.

    • Hepatitis D
    Hepatitis D sebenarnnya merupakan penyakit yang jarang terjadi, tetapi bersifat serius. Virus hepatitis D ini dapat disebakan karena adanya virus hepatitis B terlebih dahulu. Hepatitis D ini dapat menular diakibatkan melalui darah dan cairan tubuh lainnya. Sehingga mengakibatkan sel di dalam hati menjadi tertular dan menjadi rusak.

    • Hepatitis E
    Virus hepatitis E ini bisa disebakan karena kondisi lingkungan yang tidak memiliki sanitasi yang baik, akibat kontaminasi virus hepatitis E pada sumber air.

    Pada beberapa kasus, penyakit hepatitis ini terjadi dikarenakan kondisi autoimun pada tubuh. Dalam kasus ini, justru sistem kekebalan dalam tubuh menyerang terhadap sel-sel yang ada pada jaringan tubuh.

     
Loading...

Share This Page