Cara memelihara tokek agar cepat besar dan bertambah berat

Discussion in 'Pets' started by tikars, Jan 17, 2014.

  1. tikars

    tikars Member

    Joined:
    Oct 7, 2013
    Messages:
    69
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    8
    Cara memelihara tokek – Tokek adalah salah satu jenis hewan yang mahal harganya. Mengapa tokek menjadi mahal? sebab dari beberapa literatur katanya tokek dapat dijadikan obat HIV, selain itu banyak orang percaya kalau pemelihara tokek akan memiliki kehidupan yang lebih baik. Nah tokek yang diperjual belikan bukanlah tokek yang berukuran kecil melainkan yang berukuran besar dan memiliki berat tertentu, semakin berat tokek tersebut maka semakin mahal harganya, untuk tokeek yang memiliki berat 350 – 400 gram bisa dihargai 1 miliar.
    [​IMG]
    Nah walaupun tokek memliki harga mahal namun tidak semua orang mampu memeliharanya agar tokek tumbuh besar. Nah kali ini akan diberikan cara memelihara tokek.

    1. Hindari menyentuh langsung

    Tokek yang sering disentuh secara langsung akan mudah mati sehingga sebaiknya tokek ditempatkan di ruangan khusus untuk perawatannya.



    2. Buat lingkungan alamnya

    Tokek adalah hewan yang mudah stress, terutama bila melihat orang asing. Oleh karena itu sebaiknya anda membuat lingkungan yang menyerupai kehidupan aslinya agar ia menyukai tempat tinggalnya.



    3. Rajin memberi makan tepat waktu.

    Makanan adalah hal yang paling harus dijaga ,usahakan selalu memberi makan tepat waktu setiap harinya jangan sampai terlambat karena dapat membuatnya cepat mati.



    4. Tempatkan tokek pada ruangan sedikit cahaya

    Tokek sangat senang sekali hidup di tempat gelap dan hanya sedikit cahay, oleh karena itu sebaiknya tokek anda di tempatkan tinggal di ruangan yang agak gelap dan terhindar dari suara bising.



    5. Hidari perawatan banyak orang

    Ketika memberikan tokek makan sebaiknya hanya diurus oleh 1 orang saja sebab dapat membuat tokek menjadi stres nantinya.
    sumber
     
  2. reza888

    reza888 Member

    Joined:
    Nov 28, 2014
    Messages:
    60
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    8
    gan kalau tokek dirawat dengan demikian gak bakalan kembali lg ciut jd kecil gak pada waktu saat mau d jual ?? soal nya saya pernah nangkep tokek pas mau d jual eeehh :oops: ternyata jadi kurus gan *huh*
     
Loading...

Share This Page