Cara Memilih Meja kantor yang Tepat untuk Kantor Anda

Discussion in 'Online Business' started by AmikoFurniture, Jan 19, 2017.

  1. AmikoFurniture

    AmikoFurniture New Member

    Joined:
    Jan 18, 2017
    Messages:
    1
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    [​IMG]

    Hai teman bersosial , apa kabar ? Apakah kalian baru saja pindah kantor atau baru mulai membuka kantor baru ? Hmm, pasti kalian membutuhkan meja baru untuk kantor kalian kan ? Apakah kalian bingung menentukan pilihan meja yang akan kalian beli ? Tenang saja karena di blog ini saya akan membahas tentang bagaimana cara menentukan pilihan meja untuk kantor. Baca sampai akhir ya !

    Meja kantor adalah kebutuhan terpenting untuk suatu kantor agar dapat menjalankan aktivitas. Setelahnya kursi kantorlah yang penting lalu disusul dengan lemari arsip dan furniture lainnya. Meja kantor yang ada dipasaran saat ini sangat banyak jenis maupun merknya sehingga membuat pembeli bingung dalam menentukan pilihan. Nah berikut ini beberapa cara untuk menentukan pilihan meja kantor yang akan Anda beli :

    1.Sesuaikan ukuran ruangan.

    Sebelum membeli meja Anda harus mengukur ruangan kantor yang akan Anda isi dengan meja tersebut. Ukuran meja sangatlah beragam mulai dari 80cm, 100cm, 120cm, 140cm, 150cm, 160cm, hingga 180cm. Biasanya ukuran standar yang digunakan adalah 100cm dan 120cm dikarenakan ukuran yang tidak terlalu besar dan memang cukup untuk meletakan file-file karyawan di meja ukuran tersebut. Namun apabila ukuran ruangannya besar dan atau yang akan memakai meja tersebut adalah atasan maka tidak ada salahnya memilih ukuran yang lebih besar, ukuran 150cm dan 160cm sangat direkomdasikan.

    2. Tentukan bahan meja.

    Bahan dalam pembuatan meja juga sangatlah beragam mulai dari particle board, kayu jati, plastik, sampai besi. Dalam hal pemilihan bahan ini sesuaikanlah dengan kondisi di kantor Anda seperti dimana meja ini akan diletakan karena apabila diletakan di dalam ruangan sebenarnya bahan yang manapun sangat cocok tetapi apabila diletakan di luar ruangan bahan plastik lah yang akan lebih awet. Jangan lupa juga untuk menyesuaikan model dan bahan meja dengan desain ruangan Anda.

    3. Lihat budget.

    Poin terakhir ini pastinya sangat penting ya, apabila Anda telah melakukan hal pertama dan kedua tapi harga meja tersebut tidak sesuai budget pasti Anda akan merasa kecewa. Maka dari itu lebih baik apabila Anda bertanya pada sales furnirute dan meminta pendapat mereka mengenai meja yang sesuai dengan yang Anda tentukan di poin satu dan dua.

    Sekarang kalian sudah paham kan bagaimana cara menentukan meja yang akan dibeli. Sampai jumpa di blog berikutnya teman bersosial.
     
  2. blackking

    blackking Well-Known Member

    Joined:
    Sep 1, 2016
    Messages:
    2,264
    Likes Received:
    157
    Trophy Points:
    63
    Kalau saya tidak punya kantor gan masih jadi kuli bangunan sambilan coba bisnes forex trading buat sampingan,
    kantornya di kontrakan saja dan tanpa meja cuma beralas lantai :D:D
     
  3. AndiSw

    AndiSw New Member

    Joined:
    Jun 9, 2017
    Messages:
    16
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    ... thx infonya....semoga kita bisa bekerjasama..
     
    AmikoFurniture likes this.
  4. nanadi

    nanadi New Member

    Joined:
    May 21, 2015
    Messages:
    14
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Perlengkapan perkantoran memang harus sangat diperhatikan karena hal ini bisa berpengaruh pada efisiensi pekerjaan karyawan. Ada baiknya mengeluarkan biaya lebih tapi sebanding dengan kualitas yang didapatkan.
     
Loading...

Share This Page