Cara menjalankan Uget download manager

Discussion in 'Computer' started by xface2, Oct 7, 2016.

  1. xface2

    xface2 Member

    Joined:
    May 15, 2013
    Messages:
    529
    Likes Received:
    44
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Anda seorang downloader ?? ini saya mau sedikit share mengenai perdownloadan kalau emang anda penggila download file - file raksasa *berdarah*

    nama softwarenya Uget jadi software ini sebagai alternativ pengganti software IDM. untuk mempercepat dalam proses mendownload

    anda bisa mendownload software ini di sini : http://ugetdm.com/downloads


    Cara menjalankan software uget ini gampang ko, bagi anda pengguna linux uget ini bisa dikombinasikan dengan aria2, aria2 ini software downloader juga tapi hanya bisa di jalankan pakai terminal atau comman line.

    agar uget dan aria2 ini bisa berjalan berbarengan anda mesti mengaktifkan plug-innya di pengaturan

    lihat gambar :

    [​IMG]

    cukup mudahkan ... *hore* cara menjalankan software uget ini

    contohnya gambar di bawah gan, ane td habis download ubuntu

    Screenshot_20161007_151221.png

    sumber : http://xface2.blogspot.co.id/2016/02/uget-aria2-software-download-tercepat.html
     
    Last edited: Oct 7, 2016
  2. Ipan Nursila

    Ipan Nursila Member

    Joined:
    Apr 21, 2015
    Messages:
    300
    Likes Received:
    41
    Trophy Points:
    28
    Saya pakek Uget dulu pas OS nya Linux Mint, jadi pengen pakek Linux lagi sebener nya pakek windows karena ada beberapa alasan :D
     
  3. xface2

    xface2 Member

    Joined:
    May 15, 2013
    Messages:
    529
    Likes Received:
    44
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    dauble booting aja gan OSnya *bergaya*
     
  4. Ipan Nursila

    Ipan Nursila Member

    Joined:
    Apr 21, 2015
    Messages:
    300
    Likes Received:
    41
    Trophy Points:
    28
    Ngga ah gan sayang Hardisk ini aja udah penuh nih :(
     
  5. Ipan Nursila

    Ipan Nursila Member

    Joined:
    Apr 21, 2015
    Messages:
    300
    Likes Received:
    41
    Trophy Points:
    28
    Mungkin nanti kalau ane udah Punya HDD Eksternal kali
     
  6. sevta22

    sevta22 Member

    Joined:
    Oct 7, 2016
    Messages:
    43
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    8
    Wow ane gak ngerti linux gan *berkeringat*, Tapi ane liat tu aplikasi tampilannya mirip-mirip utorrent dsb..
     
  7. ARIF AHNAN

    ARIF AHNAN Member

    Joined:
    Oct 18, 2016
    Messages:
    552
    Likes Received:
    61
    Trophy Points:
    28
  8. Garett

    Garett Super Level

    Joined:
    Apr 13, 2015
    Messages:
    1,104
    Likes Received:
    1,049
    Trophy Points:
    163
    Google+:
    Untuk download manager, sebenarnya setiap browser punya fungsi ini, tapi browser sangat terbatas fungsinya dan tidak mendukung download lanjutan. Oleh karena itu saya beralih ke IDM.

    IDM punya fungsi banyak dan mendukung download lanjutan, tapi IDM itu share-ware dan harus beli dengan waktu evaluasi 30 hari atau bajak. Oleh karena itu saya beralih ke FDM yang punya fitur yang sama dan ini GRATIS.

    FDM memiliki fitur yang sama seperti IDM dan ini GRATIS, tapi tidak mendukung cross-platform--terbatas hanya untuk OS Windows. Oleh karena itu saya pakai uGet, yang sama dengan FDM dan bisa dipakai di banyak OS.

    Btw artikel ini tidak dijelaskan apa itu "aria2"? Setidaknya definisi agar orang-orang tidak berkeringat saat liat diperlukannya pengaturan tambahan untuk pakai(?).

    uTorrent dan BitTorrent memang torrent downloader yang popular dan dikenal, tapi keduanya punya AD-ware. Beberapa orang terganggu karena ini. Alternatifnya, kita bisa pakai TransmissionBT yang FREE dan BEBAS ADWARE. Bila anda kurang cukup, pasanga Deluge-Torrent yang fiturnya lebih dalam juga mendukung di OS Windows.
     
    Last edited: Dec 29, 2016
  9. xface2

    xface2 Member

    Joined:
    May 15, 2013
    Messages:
    529
    Likes Received:
    44
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    beda gan *bergaya*

    ane doain biar cepet punya *ketawa4* aminnnn


    softwarenya gratis dan open source gan *bagus*


    itu hanya opsi saja ... *ketawa4* untuk pengguna linux saya yakin tidak asing dengan yang namanya aria2, tapi untuk garis besarnya adalah aria2 ini semacam software downloader berbasis commant terminal atau tex
     
  10. lignab

    lignab Member

    Joined:
    Feb 29, 2016
    Messages:
    136
    Likes Received:
    13
    Trophy Points:
    18
    Boleh juga nih jadi penasaran pengin pake Uget, selama ini saya lebih sering pake IDM & Downthemall di Firefox. Sejauh ini lancar jaya buat ngunduh file-file besar.
     
  11. compzone08

    compzone08 Member

    Joined:
    Feb 26, 2017
    Messages:
    37
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
  12. nanank123

    nanank123 New Member

    Joined:
    Jun 4, 2016
    Messages:
    10
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Ane udah ada idm sih bang, tapi ga salahnya juga nyoba"
     
Loading...

Share This Page