Cara Menurunkan Berat Badan Yang Baik

Discussion in 'Health & Medical' started by Dennis Bikarto, Aug 30, 2016.

  1. Tubuh merupakan bagian dari manusia yang tidak pernah terpisahkan. Sejak lahir kita sudah memiliki tubuh yang diciptakan dengan sehat dan kuat. Tubuh dengan berat badan yang memenuhi standar menjadi pilihan orang yang menarik perhatian. Namun sebagian orang mempermasalahkan dengan tubuh yang berat sehingga berat badan naik yang tak terkira. Anda perlu tahu bahwa ada beberapa faktor yang membuat berat badan anda naik yang tidak disadari dalam kehidupan sehari - hari.


    Kurang tidur
    [​IMG]

    Sebagian besar orang melakukan hal yang membuat berat badannya naik. Seperti begadang yang membuat anda begadang, melakukan pekerjaan yang berlebihan. Tahukah anda bahwa kurang tidur memiliki perubahan besar terhadap tubuh. Jika anda kurang tidur, maka timbul rasa lapar yang membuat anda ingin makanan ringan.


    Jarang berolahraga
    [​IMG]


    Jarang berolahraga juga menyebabkan berat badan anda naik. Mengapa ? Karena kurangnya pergerakan tubuh yang menimbulkan penimbunan lemak. Selain itu kurangnya pergerakan tubuh yang mengakibatkan anda menjadi malas bergerak yang disebabkan malas, lemas, badan menjadi sakit dan cepat lelah


    Stress pada pekerjaan atau pribadi
    [​IMG]


    Stress merupakan suatu reaksi dimana anda disaat kebingungan atau tidak ada jalan keluar sehingga menimbulkan otot menjadi tegang. Stress dapat meningkatkan hormon yang menambah nafsu makan bertambah.


    Obat Antidepresan
    [​IMG]


    Depresi menjadi salah satu menambah berat badan anda. Namun solusi agar tidak depresi, orang mengkonsumsi obat antidepresan. Tapi efek samping dari obat antidepresan yang menangani depresi meningkatkan berat badan anda. Ini hampir mirip dengan stress


    Bagaimana cara menurunkan berat badan yang baik sehingga anda dapat menjalani hidup sehat ? Berikut solusi yang bisa anda ikuti.


    Rajin berolahraga
    [​IMG]


    Berolahraga sangat penting bagi tubuh yang dapat meningkatkan stamina tubuh daya tahan dan pembakaran lemak. Anda bisa melakukan olahraga dipagi hari dengan olahraga berlari, bermain sepak bola dan sebagainya.

    Makanan Sehat
    [​IMG]

    Ini merupakan salah satu utama yang menurunkan berat badan. Anda hanya perlu memakan makanan yang rendah kalori seperti singkong, jagung, nasi merah dan lain-lain. Di kiosmakanansehat.com menyediakan semua kebutuhan makanan sehat yang membantumu melakukan program diet.



    Maksimalkan jam tidur
    [​IMG]


    Bagi anda yang kurang tidur, sekarang waktunya menjalani hidup sehat dengan tidur cukup. Disarankan anda tidur 7 jam setiap hari. Tidak baik jika tidur lebih dari 7 jam atau kurang dari 7 jam. Karena pada saat anda tertidur, racun dalam tubuh akan di keluarkan dari tubuh.


    Minum air putih
    [​IMG]


    Minum air putih dapat membantu anda menurunkan lemak yang bersarang ditubuh. Anda bisa minum 7 gelas setiap hari
     
    lasealwin likes this.
  2. lasealwin

    lasealwin Well-Known Member

    Joined:
    Aug 1, 2015
    Messages:
    1,862
    Likes Received:
    171
    Trophy Points:
    63
    Setuju
    Berolahraga adalah kunci sehat selamanya.
    Salam sehat alami
     
Loading...

Share This Page