Gejala Epilepsi Pada Anak Usia 5 Tahun

Discussion in 'Health & Medical' started by Rimanur, Feb 24, 2018.

  1. Rimanur

    Rimanur Member

    Joined:
    Aug 31, 2017
    Messages:
    638
    Likes Received:
    48
    Trophy Points:
    28
    Epilepsi atau yang biasa kita kenal dengan gejala kejang mendadak, merupakan salah satu masalah kesehatan yang sering diperbincangkan. Pasalnya penyakit ini bukan hanya menyerang usia remaja atau dewasa saja, melainkan menyerang anak-anak juga.

    Karena itulah kita harus waspada akan gejala epilepsi yang semakin berbahaya. Jika tak segera ditangani gejala ini akan terus berkembang dan berbahaya bagi penderitanya. Karena perkembangan penyakit epilepsi yang sangat pesat, untuk itu kita harus lebih peka terhadap gejala awal demi meminimalisir kondisi yang lebihh parah. Khususnya bagi anak2, para orangtua harus waspada dan tidak lengah.

    Berikut beberapa gejala awal yang wajib diwaspadai ;
    • Tatapan mata kosong
    • Sering mengalami kejang berskala
    • Sering mengalami kedutan, biasanya anak merasa kedutan ditangan, jari kaki atau ke bagian tubuh lainnya
    • Aura menjadi berubah. Pada fase ini anak akan mengalami penglihatan atau perasaan yang aneh di tubuhnya.
    Nah jika anak mengalami satu atau bahkan semua gejala di atas, segera konsultasikan ke dokter untuk mendapatkan penanganan lebih lanjut.

    Atau baca juga ; Obat epilepsi anak paling ampuh
     
Loading...

Share This Page