Hilangkan Jerawat Dengan Bahan Alami

Discussion in 'Health & Medical' started by seo edan, Feb 9, 2016.

  1. seo edan

    seo edan New Member

    Joined:
    Jan 28, 2016
    Messages:
    7
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    [​IMG]
    Jerawat yang muncul akibat bakteri dan minyak berlebihan di wajah kamu memang sangat meyebalkan. Selain membuat wajahmu tidak cantik, jerawat juga sering terasa perih dan terasa `nyut-nyutan`.

    Berikut tips dari bahan alami yang bisa kamu lakukan saat weekend untuk menghilangkan atau sedikit mengurangi iritasi jerawat.

    Es Batu

    Es batu dapat mengurangi peradangan pada bagian wajah yang bengkak karena jerawat. Caranya sangatlah mudah, kamu tinggal bungkus es batu dengan kain yang bersih dan tempelkan pada bagian wajah yang berjerawat selama 1 menit.

    Madu
    Madu juga merupakan bahan yang dapat menghilangkan jerawat. Karena madu mengandung antioksidan yang memiliki peran membunuh bakreri dan kuman. Selain itu, zat asam yang terkandung dalam madu juga mencegah munculnya pertumbuhan bakteri. Cukup oleskan madu ke wajah kamu, gunakan sebagai masker, diamkan selama 30 menit dan bilas dengan air dingin.

    Jeruk Nipis
    Jeruk nipis sangat ampuh untuk mencerahkan kulit dan menjaganya paparan sinar matahari. Kandungan vitamin C dalam jeruk nipis berperan menjaga kesehatan kulit. Bahkan bisa menghilangkan flek hitam bekas jerawat. Caranya cukup peras jeruk nipis dan tampung di mangkuk kecil, kemudian ratakan ke bagian wajah sebagai masker. Diamkan selama beberapa menit dan kemudian bilas dengan air hangat.

    Tomat
    Bukan hanya sebagai bahan masakan, tomat bisa digunakan untuk mencegah jerawat yang timbul di muka. Selain itu, tomat juga bisa mengencangkan kulit kita, lho! Kamu cukup menghancurkan tomat menggunakan blender. Tapi ingat jangan sampai halus. Kemudian aplikasikan pada wajah kamu dan diamkan selama 30 menit, lalu bilas.


    Untuk informasi lengkap tentang cara menghilangkan jerawat dengan menggunakan jeruk nipis anda bisa kunjungi ==> http://www.maskerspirulinagreenworld.com/manfaat-jeruk-nipis-untuk-wajah-berjerawat/
     
  2. yungga19

    yungga19 Active Member

    Joined:
    Nov 28, 2015
    Messages:
    1,455
    Likes Received:
    85
    Trophy Points:
    48
    Wah pake es bisa toh,... tapi ga kuat dinginnya bro
     
  3. faradina

    faradina New Member

    Joined:
    Feb 11, 2016
    Messages:
    5
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    kalau aq, punya jerawat tak biarin aja sampe mateng, trus pecah sendiri......
     
Loading...

Share This Page