Honda Perlihatkan Wujud New CR-V 2017

Discussion in 'Otomotif' started by bayoe234, Oct 18, 2016.

  1. bayoe234

    bayoe234 Member

    Joined:
    Oct 7, 2016
    Messages:
    26
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8

    [​IMG]


    Honda Mobilio
    - Pabrikan mobil Honda pasalnya secara tertutup sedang melakukan uji coba pada mobil model terbaru tipe CR-V terbarunya. Namun pengujian itu kini Honda tidak malu-malu lagi untuk memperlihat desain interior dan eksterior dari New CR-V 2017.

    Honda memperlihatkan kompak crossovernya pada ajang Detroit, Amerika Serikat pada 12/10/2016. Dari penampilan perdana tersebut, tampak Honda New CRV 2017 terlihat lebih gagah, segar, dan memiliki ruang kabin yang lebih luas.

    Kompak Crossover andalan Honda ini mampu menampung 7 penumpang ( 7 seater ). Bukan hanya itu desain interior Honda New CR-V terbaru 2017 ini juga tampil dengan interior berkelas dan berkualitas bagus. Dahsboard mendapat sentuhan panel kayu sehingga terkesan mewah, sementara untuk jok dibalut oleh kulit lembut.

    Menilik bagian dashboardnya dilengkapi sistem audio layar sentuh 7 inch dengan dukungan dari Apel Carplay dan Android Auto. Tidak hanya itu, fitur lain yang ikut melengkapi Honda New CR-V 2017 seperti konektor USB untuk mengisi ulang baterai gadget, remote nyala mesin, dual-zone climate control, rem parkir elektrik. terjadi beberapa bulan yang lalu.

    Pada sektor dapurpacunya Honda new CR-V 2017 menggunakan mesin 4 silinder segaris 1.5L turbocharged. Unit ini sejenis dengan yang ada di tubuh generasi ke-10 Civic yang sudah meluncur duluan. Sementara pada New CR-V menghasilkan tenaga 190 tk dan torsi 242 Nm, lebih tinggi 16 tk dan 23 Nm dari Civic. Tidak ada transmisi manual pada semua tipe New CR-V terbaru ini. Hal ini sama seperti CR-V model lama yang hanya menggunakan transmisi otomatis atau matic.
     
  2. sutrisno

    sutrisno Member

    Joined:
    Sep 19, 2016
    Messages:
    97
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    8
Loading...

Share This Page