Dari banyaknya masalah kesehatan yang bisa menghantui paru-paru, penyakit pleuritis merupakan salah satu yang mesti diwaspadai. Kata ahli, pleuritis merupakan peradangan di pleura yang menyebabkan sesak napas luar biasa yang dapat memburuk saat bernapas. Pleura sendiri meliputi dua lapisan jaringan tipis yang melindungi dan memisahkan paru-paru dan dinding dada. Di antara kedua lapisan ini ada cairan pleura yang bekerja untuk melumasi lapisan. Nah, bila pleura ini meradang, maka mereka enggak bisa bergeser satu sama lain dengan mulus. Alhasil, bisa mengakibatkan rasa sakit terutama ketika pengidapnya batuk atau bersin. Gejala Pleuritis Sama dengan penyakit lain yang menyerang paru-paru, seseorang yang mengidap pleuritis juga akan menampakkan gejala-gejalanya. Berikut gejala penyakit pleuritis: Batuk kering. Demam. Sakit di salah satu sisi dada. Pusing. Tubuh berkeringat. Sesak napas atau napas pendek. Bahu dan punggung terasa sakit. Rasa sakit pada sendi dan otot. Mual. Namun yang perlu diketahui, sakit yang terasa di bagian dada dan bahu ini akan makin terasa ketika pengidapnya menarik napas dalam-dalam, batuk, bersin, ataupun bergerak. ima hafidhotul, Jan 31, 2023 #1 (You must log in or sign up to reply here.) Show Ignored Content Loading... Similar Threads - Inilah Gejala Pleuritis Inilah Gejala Skiatika ima hafidhotul, Feb 20, 2023, in forum: Health & Medical Replies: 0 Views: 282 ima hafidhotul Feb 20, 2023 Inilah Gejala Cystitis ima hafidhotul, Feb 20, 2023, in forum: Health & Medical Replies: 0 Views: 287 ima hafidhotul Feb 20, 2023 Inilah Gejala Periodontitis ima hafidhotul, Feb 18, 2023, in forum: Health & Medical Replies: 0 Views: 277 ima hafidhotul Feb 18, 2023 Inilah Gejala Bronkiektasis ima hafidhotul, Feb 18, 2023, in forum: Health & Medical Replies: 0 Views: 251 ima hafidhotul Feb 18, 2023 Inilah Gejala Frostbite ima hafidhotul, Feb 17, 2023, in forum: Health & Medical Replies: 0 Views: 253 ima hafidhotul Feb 17, 2023 Share This Page Tweet Log in with Facebook Log in with Twitter Your name or email address: Do you already have an account? No, create an account now. Yes, my password is: Forgot your password? Stay logged in