Inilah Manfaat Pepaya Untuk Pencernaan

Discussion in 'Health & Medical' started by Dewifarhanah, Jan 18, 2019.

  1. Dewifarhanah

    Dewifarhanah Member

    Joined:
    Oct 2, 2018
    Messages:
    293
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    18
    Buah pepaya sangat dikenal sebagai buah yang mempu melancarkan buang air besar (BAB) karena mengandung banyak serat. Namun, tahukah Anda bahwa ada banyak manfaat buah pepaya lainnya yang bisa Anda dapatkan untuk kesehatan?

    Khasiat Buah Pepaya Untuk Pencernaan

    Sabagian orang pasti tahu bahwa manfaat buah pepaya bisa mengatasi sembelit atau susah BAB, maka sangat penting untuk Anda mengonsumsi pepaya setelah makan. Selain mudah didapat, pepaya mempunyai banyak khasiat bagi kesehatan.

    Buah pepaya mengandung papain yang bisa membantu dalam pencernaan dengan memecah protein. Buah pepaya merupakan sumber serat yang baik, folat, vitamin A, karotenoid, lutein, lycopene dan asam amino esensial yang memengaruhi fungsi sel.

    Buag ini memang sangat baik bagi kesehatan sistem pencernaan manusia. Karena buah eksotis ini mengandung enzim bernama papain yang bisa membantu melumatkan makanan dan menyerap nutrisi ke dalam tubuh. Jadi bagi Anda yang punya masalah pencernaan, rutin mengkonsumsi buah pepaya bisa menjadi solusi yang sehat dan aman.

    Bukan hanya itu saja buah pepaya sangat bermanfaat untuk kesehatan lainnya seperti :

    1. Menjaga kesehatan mata.
    2. Mencegah penyakit jantung.
    3. Melawan peradangan.
    4. Memperkuat tulang.
    5. Merawat keremajaan sel tubuh.
    6. Memperbaiki daya tahan tubuh.
    7. Membuat kulit mulus.
    8. Sebagai cadangan energi.
    9. Cocok untuk diet.
    10. Mencegah kanker dan tumor.
     
  2. Vania Prima Damara

    Vania Prima Damara New Member

    Joined:
    Jan 14, 2019
    Messages:
    17
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    3
    Bener banget, tiap saya abis makan pepaya bisa lancar BAB :D
     
Loading...

Share This Page