Kerenlah, Olympus Buat Lensa Tele untuk Ponsel

Discussion in 'Photography' started by AryaPdg, Feb 6, 2015.

  1. AryaPdg

    AryaPdg Member

    Joined:
    Jan 27, 2015
    Messages:
    35
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    [​IMG]


    Covesia.com
    - Olympus meluncurkan produk baru berupa lensa tele untuk smartphone yang dinamakan Olympus Air.

    Olympus Air
    merupakan lensa tele yang dapat dikombinasikan dengan kamera smartphone basis Android dan iOS, memungkinkan dikendalikan juga dengan remote apps.

    Tidak hanya itu saja, Olympus Air yang memimiliki sensor live MOS sebesar 16MP juga dapat meningkatkan pembesaran foto (zoom).

    Lensa tele yang dapat terhubung juga sebagai Micro Four Third Lens ini digadang-gadang memiliki kualitas yang setara dengan kamera jenis LSR.

    Selain bisa terhubung dengan sistem nirkabel, lensa ini mampu menghasilkan 320 jepretan gambar dalam sekali waktu. Olympus mengklaim, lensa ini bisa digunakan hanya untuk dua perangkat dan belum berniat memberikan lisensi kepada pengemang pihak ketiga untuk membuat aplikasinya.

    Dilansir Covesia dari Engadget, Jumat (6/2/2015), Olympus belum akan menjual lensa tele di Jepang karna target prioritas penjualan adalah Amerika. (osd)

    -SUMBER- WWW.COVESIA.COM
     
  2. ruben66

    ruben66 New Member

    Joined:
    Feb 11, 2015
    Messages:
    4
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Pasti mahal banget harga lensa tele buat smartphone ini ?
    tapi keren juga sich hehehe
     
Loading...

Share This Page