Makanan Sehat Yang Sangat Di Cintai Tubuh

Discussion in 'Health & Medical' started by hasbray, Sep 10, 2015.

  1. hasbray

    hasbray New Member

    Joined:
    Jul 31, 2015
    Messages:
    10
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    3
    Mengkonsumsi makanan sehat merupakan kebiasaan yang sangat baik untuk dijalankan setiap hari, sehingga kesehatan tubuh akan tetap terjaga dan terhindar dari erangan berbagai penyakit. Makanan sehat memiliki kandungan nutrisi yang banyak, sehingga sangat baik untuk memenuhi nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh. Sedangkan jika kita tidak membiasakan mengkonsumsi makanan sehat, maka dapat mempengaruhi daya tahan tubuh kita dan memicu berbagai jenis penyakit menyerang tubuh. Oleh karena itu, sangatlah penting dalam menjaga pola makan dan terutama dalam hal jenis makanan yang akan kita konsumsi sehari-hari. lalu, makanan sehatapa saja yang dapat kita konsumsi sehari ???

    [​IMG]

    Berikut ini merupakan beberapa makanan sehat yang sangat dicintai tubuh, diantaranya yaitu :

    1. Mengkonsumsi buah tomat atau jus tomat ternyata sangat baik untuk tubuh kita, ini dikarenakan buah tomat memiliki kandungan nutrisi yang cukup banyak dan sangat bermanfaat untuk tubuh. Buah tomat kaya akan kandungan vitamin C nya, sehingga sangat berkhasiat agar daya tahan tubuh tetap terjaga. Selain itu, mengkonsumsi buah tomat dapat bermanfaat untuk menjaga kesehatan kulit dan mengatsi berbagai masalah kulit seperti jerawat, komedo, kulit kering, keriput dan mencegah penuaan dini.

    2. Buah semangka, buah yang satu ini memiliki kandungan air yang cukup tinggi sehingga sangat baik untuk dikonsumsi setiap hari. disamping itu, buah semangka memiliki kandungan vitamin C dan likopen yang sangat bermanfaat untuk mencegah berbagai penyakit seperti mencegah kanker, mencegah penyakit jantung, mencegah diabetes dan mencegah anemia.

    3. Makanan lain yang baik untuk tubuh yaitu aneka jenis ikan laut seperti ikan salmon dan ikan tuna. Kedua jenis ikan laut ini memiliki kandungan nutrisi yang baik untuk tubuh seperti asam lemak omega 3. Kandungan asam lemak omega 3 dapat berkhasiat untuk melindungi tubuh dari serangan radikal bebas yang dapat memicu berbagai penyakit berat seperti kanker, penyakit jantung dan penyakit berbahaya lainnya.

    4. Buah alpukat merupakan salah satu jenis buah yang sangat berkhasiat untuk menjaga kesehatan pencernaan, membantu menurunkan berat badan, mencegah penyakit jantung, kanker dan diabetes. Hal ini dikarenakan, buah alpukat kaya akan kandungan serat alami nya, sehingga sangat ampuh untuk mencegah berbagai penyakit berbahaya.

    5. Mengkonsumsi sayur bayam dapat meningkatkan kesehatan mata anda, ini dikarenakan sayur bayam kaya akan kandungan vitamin A. selain itu, sayur bayam juga memiliki kandungan flavanoid yang mampu berperan sebagai anti kanker pada tubuh anda.

    6. Makanan sehat berikutnya yaitu wortel, buah ini memiliki kandungan yang sangat bermanfaat untuk tubuh seperti mencegah kanker, meningkatkan kesehatan mata, menurunkan tekanan darah tinggi dan sekaligus mencegah penyakit jantung dan stroke. Hal ini dikarenakan, buah wortel memiliki kandungan nutrisi yang terdiri dari vitamin, protein, kalium, magnesium, fosfor dan masih banyak lagi kandungan nutrisi lainnya.

    7. Terong, makanan Ini merupakan jenis makanan yang sangat mudah untuk kita temukan. Selain mudah dan murah, terong merupakan jenis sayuran yang sangat bermanfaat untuk tubuh jika dikonsumsi. Kandungan serat yang sangat tinggi dan rendah akan kandungan karbohidrat, maka makanan ini sangat efektip untuk mencegah penyakit diabetes.

    Nah, itulah beberapa makanan sehat yang sangat dicintai tubuh. Semoga informasi ini dapat bermanfaat untuk kita semua, sampai jumpa.

    Referensi terkait:
    https://id.wikipedia.org/wiki/Empat_Sehat_Lima_Sempurna
    http://manfaat.co/menu-makanan-sehat.html
     
  2. adi hasan

    adi hasan Member

    Joined:
    Jul 6, 2015
    Messages:
    771
    Likes Received:
    42
    Trophy Points:
    28
    dari data diatas, saya paling gak suka bayam sama terong hehe... pdhal baik ya buat tubuh....
     
  3. Imam Fahrudin

    Imam Fahrudin Member

    Joined:
    Sep 12, 2015
    Messages:
    20
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    ternyata makanan sehat yang baik untuk kesehatan tubuh itu sangat mudah didapat ya, seperti buah semangka dan sayur bayam, beruntung saya sangat menyukai sayur yang satu ini. nice info
     
  4. amhad firdaus

    amhad firdaus Member

    Joined:
    Jun 13, 2015
    Messages:
    183
    Likes Received:
    37
    Trophy Points:
    28
Loading...

Share This Page