Manfaat Bawang Merah Untuk Diabetes

Discussion in 'Health & Medical' started by Achmad Try, Jun 9, 2016.

Tags:
  1. Achmad Try

    Achmad Try Member

    Joined:
    Mar 19, 2016
    Messages:
    850
    Likes Received:
    92
    Trophy Points:
    28
    Bawang merah adalah tanaman yang memiliki nama latin Allium Ascalonicum ini tentunya bukanlah tanaman yang akan sulit untuk di temui. Hampir di seluruh dapur masakan, bumbu dapur yang satu ini pasti terdapat di dapur.

    Bawang merah merupakan salah satu rempah yang hampir tak pernah ketinggalan dalam bumbu masakan khas Indonesia.

    Bawang merah mampu memberikan rasa yang khas pada suatu sajian. Selain dapat menambah rasa pada makanan. Bawang merah juga mampu memberikan manfaat bagi kesehatan tubuh kita.

    Bawang merah mengandung zat kimia yang dipercaya sebagai antioksidan, anti-inflamasi, anti kanker, anti kolesterol.

    Zat alil propil disulfida (APDS) dan diallyl disulfida oksida (allicin) juga dipercaya membantu penanganan penyakit diabetes.

    APDS memiliki kemampuan untuk meningkatkan kadar insulin dan menurunkan kadar gula darah dalam tubuh.

    Hasil penelitian lain menunjukkan bahwa zat Allium mempunyai efek hipoglikemik (menurunkan kadar gula darah) yang bermanfaat dalam perawatan pasien diabetes tipe 1 dan tipe 2 dari semua kelompok umur. Namun hasil studi tersebut masih memerlukan tindak lanjut.

    Terakhir, Anda dapat mengkonsumsi Manfaat Bawang Merah Untuk Diabetes sebagai usaha untuk mengendalikan gula darah, terutama yang mentah.

    Jika Anda mengalami diabetes dan ingin diet, sebaiknya Anda berkonsultasi kepada ahli gizi agar mendapatkan komposisi diet yang baik dan benar.
     
  2. hasbiallah

    hasbiallah Member

    Joined:
    May 31, 2016
    Messages:
    72
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    8
    ternyata bawang merah punya manfaat lain selain buat dimasak y min. baru tau saya..!
     
  3. Angkasa Bali

    Angkasa Bali Member

    Joined:
    Oct 20, 2014
    Messages:
    787
    Likes Received:
    72
    Trophy Points:
    28
  4. NieeLz

    NieeLz Well-Known Member

    Joined:
    Aug 24, 2015
    Messages:
    1,790
    Likes Received:
    127
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    mantap infonya :D bawang merah ada manfaatnya
     
  5. katon

    katon Active Member

    Joined:
    Nov 19, 2015
    Messages:
    1,217
    Likes Received:
    91
    Trophy Points:
    48
    Kalau setahu saya bawang merah itu juga bisa untuk meningkatkan kualitas sperma pria, bagi Anda yang siap untuk mendapatkan momongan, hajar saja dengan bawang merah,,, Hehe *bergaya*mas @Achmad Try makasih informasinya bermanfaat.
     
Loading...

Share This Page