Simak! Tips Pintar untuk Yang Pertama Kali Ingin Memelihara Jenggot

Discussion in 'General Lifestyle' started by debby, Apr 7, 2017.

  1. debby

    debby New Member

    Joined:
    Apr 4, 2017
    Messages:
    10
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    [​IMG]

    Buat kamu yang baru pertama kali ingin coba memelihara jenggot, penting untuk mengetahui bagaimana cara perawatan jenggot dan bagaimana pertama kali ingin membuhkannya. Jenggot memang bukan hanya suatu aksesoris wajah selain rambut yang bisa membuat wajah kaum lelaki lebih tampan dengan pomade murrays, namun ternyata juga memberikan efek kesehatan yang bagus untuk kulit di bagian wajah kaum pria itu sendiri. Nah, berikut ini beberapa tips penting yang perlu diketahui untuk kamu yang akan memelihara jenggot untuk pertama kali:

    1. Bersabar, setidaknya butuh waktu sebulan untuk menumbuhkan jenggot dengan ukuran yang penuh.

    Kamu harus sabar, dan tahan juga dengan rasa gatalnya yang cukup kuat. Rasa gatal ini biasanya akan muncul pada pekan pertama. Mereka yang tak tahan biasanya akan mencabut jenggot yang sudah ada. Tapi, kamu harus bersabar. Untuk mengurangi rasa gatalnya, bisa dengan menyisirnya secara perlahan.

    2. Cuci jenggot yang sudah tumbuh

    Loh, kenapa harus di cuci? Tenang dulu sob, menurut para ahli Tata Rambut menyarankan untuk mencuci jenggot menggunakan shampoo dan conditioner, sama seperti perawatan rambut pada kulit kepala. Jika tidak dibersihkan maka kotoran dan debu-debu akan mengumpul pada rambut jenggot kamu. Belum lagi keringat yang juga keluar dari pori-pori kulit akan membuat jenggot semakin kotor. Paling lama 2 pekan sekali kamu harus membersihkan jenggot dengan menggunakan shampoo dan conditioner.

    Baca Juga Thread Ane : Inilah 7 Penampilan Pria Yang Paling Disukai Wanita

    3. Lembutkan

    Rambut jenggot yang kasar bisa kamu lembutkan dengan menggunakan minyak jenggot khusus. Ini untuk membuat tampilan jenggot yang lebih rapi dan terlihat lebih indah. Bagi kamu yang sudah mempunyai jenggot dan ingin mempunyai rambut yang klimis, kamu bisa mencoba produk perawatan rambut dengan pomade ritjhson. Selain itu, aroma wangi dari minyak yang ada akan membuat orang lain lebih nyaman berhadapan denganmu. Jenggot yang terawat dengan warna hitam dan lembut tentu saja akan lebih bagus dibandingkan jenggot kasar dan warnanya sedikit gelap kotor.

    Jangan lupa rapikan jenggot bila ukurannya sudah panjang. Kamu bisa mengatur panjang jenggot sesuai dengan ukuran yang kamu inginkan. Juga lebarnya bisa kamu atur sesuai ukuran yang kamu inginkan. Gaya jenggot persegi dapat mempertegas bentuk rahang.

    Nah, itulah bebebrapa tips pintar untuk kamu yang pertama kali ingin memelihara jenggot. Jangan pernah putus asa ya sob kalau jenggot kamu belum tumbuh tetap semangat dan salam klimis :cool:
     
    Last edited: Apr 7, 2017
  2. anton_sudibyo

    anton_sudibyo Member

    Joined:
    Dec 23, 2015
    Messages:
    459
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    28
    hahaha jenggotnya lebat amat*kaget3*
     
    debby likes this.
  3. ais elkiram

    ais elkiram Well-Known Member

    Joined:
    Feb 10, 2015
    Messages:
    1,296
    Likes Received:
    220
    Trophy Points:
    63
    Itu jenggot ya ? ... :D ngeri juga kalau sampai segitunya. Punya atau pengen punya jenggot kodo di rawat dengan benar, salah2 entar bikin yg lihat kurang engghhh, kalau ane sukanya jenggot tipis sajalah. *santai*
     
    debby likes this.
  4. debby

    debby New Member

    Joined:
    Apr 4, 2017
    Messages:
    10
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    wkwkw itu jenggot Recomended dari mbah google om *peace*
     
  5. debby

    debby New Member

    Joined:
    Apr 4, 2017
    Messages:
    10
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    hihihi bukan om itu poon beringin :D..... bener om yang punya atau pingin jenggot atau brewok kudu dirawat ekstra *akhirnya* dan butuh perjuangan untuk numbuhin nya kecuali GEN bawaan bisa cepet numbuh. *berkeringat* yang pasti selera orang mah beda" soal jenggot om hihih :D kalau menurut gaya western yah gitu lebat" *kaget4*
     
  6. ais elkiram

    ais elkiram Well-Known Member

    Joined:
    Feb 10, 2015
    Messages:
    1,296
    Likes Received:
    220
    Trophy Points:
    63
    Pantas saja, selebat itu... biar bilah jenggot nggak gede2 gimana ya. soalnya ane jenggot pernah di potong, soalnya ada gen keturunan gito, cepat banget tumbuhnya kalau nggak potong.. Tapi yang ada malah numbuh makin lebat dan bilah2 jenggotnya jadi gede2 gitu ... heduh, ada yang bilang jangan di potong habis entar bilahnya jadi gede2.

    Dah terlanjur *kaget4*dan sekarang nggak mau motong habis, cuman di bikin tipis ajah
     
Loading...

Share This Page