Tanaman Obat Untuk Mengatasi Sirosis Hepatis

Discussion in 'Health & Medical' started by Pejuang Herbal, Jul 10, 2018.

Tags:
  1. Pejuang Herbal

    Pejuang Herbal New Member

    Joined:
    Jul 3, 2018
    Messages:
    39
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    Penyakit sirosis hepatis atau sirosis hati merupakan penyakit yang tergolong kedalam penyakit hati yang kronis. Penyakit ini harus segera di obati untuk mencegah terjadinya kerusakan pada organ hati.

    [​IMG]
    Penyakit sirosis hepatis ini disebabkan oleh beberapa faktor penyebab, diantaranya terknena virus hepatitis C & B, mengonsumsi obat tertentu berbahan kimia dalam jangka waktu yang lama, dan akibat mengonsumsi minumam beralkohol.

    Penyakit sirosis hepatis ini dapat disebuhkan secara efektif dengan obat sirosis hepatis yang merupakan obat herbal yang efektif dalam menyembuhkan penyakit sirosisi hepatis secara tuntas.

    Selain dengan menggunakan obat herbal sirosis hepatis, anda juga dapat mencoba pengobatan dengan menggunakan tanaman obat untuk sirosis hepatis seperti dibawah ini :
    1. Kunyit

      Tanaman obat untuk sirosis hepatis yang pertama adalah kunyit, tanaman ini dipercaya dapat mambantu mengatasi sirosis hepatis. Cara pengobatan dengan menggunakan kunyit juga terbilang mudah anda hanya perlu meminum air perasan kunyit untuk mengatasi sirosis hepatis yang sedang anda derita. Nah, untuk lebih jelasnya lagi anda dapat mengunjungi situs https://najmiherbal.wordpress.com/
    2. Jahe

      Jahe memiliki kandungan yang sangat bermanfaat untuk melawan radikal bebas yang dalam menyebabkan sirosis hepatis. Untuk itu bagi anda yang ingin terhindar dari resiko buruk sirosis hepatis dapat menggunakan jahe untuk mengatasi sirosis hepatis.

    3. Biji Pepaya

      Belum banyak orang yang mengetahui kalau ternyata biji pepaya memiliki kandungan senyawa yang sangat bermanfaat untuk mengatasi penyakit sirosis hepatis. Dalam menggunakan biji pepaya untuk mengatasi sirosisi hepatis dapat anda gunakn dengan dibuat taburan makan sebagai pengganti merica bubuk. Untuk lebih jelas nya lagi anda dapat membaca artikel mengenai manfaat pepaya untuk sirosis hepatis.
    Nah, itulah diantara tanaman obat yang dapat digunakan oleh anda untuk mengatasi sirosis hepatis.
     
  2. enter1kali

    enter1kali Member

    Joined:
    Apr 5, 2013
    Messages:
    420
    Likes Received:
    18
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    biji pepaya itu diolahnya gimana?
     
Loading...

Share This Page