Telaga Menjer Obyek Wisata Favorit di Wonosobo

Discussion in 'Tourism' started by bellinda dieng, May 16, 2016.

  1. bellinda dieng

    bellinda dieng New Member

    Joined:
    Feb 7, 2015
    Messages:
    11
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Siapa yang sudah pernah ke Wonosobo? Setiap orang yang sudah pernah ke Kota Wonosobo pasti enggan untuk pulang karena udaranya sangat sejuk, suasananya tenang dan banyak sekali wisata alamnya. Aneka wisata alam yang terkenal diantaranya di wilayah Dataran Tinggi Dieng. Tempat yang satu ini memang tempat yang diidam-idamkan dan menjadi tujuan wisata paling favorit di Propinsi Jawa Tengah. Saat musim liburan tiba, ribuan wisatawan berbondong-bondong ketempat ini.

    [​IMG]

    Tahukah Wonosobo? Wonosobo merupakan kota singgah para wisatawan yang hendak ke Dieng, sebagian dari obyek wisata di Dieng Plateau merupakan bagian dari Wonosobo Regency seperti Telaga Warna dan Sunrise Sikunir. Tapi sebenarnya di dekat Kota Wonosobo pun juga terdapat sebuah obyek wisata alam berupa telaga atau danau yaitu Telaga Menjer. Telaga Menjer merupakan sebuah danau atau telaga yang terbentuk secara alami akibat sebuah letusan ribuan tahun silam.

    Pemandangan disekitar Telaga Menjer memang sangat indah apalagi udaranya terasa sangat sejuk. Cocok nih untuk sekedar piknik, bawa bekal dan tikar. Telaga menjer memang memiliki ukurang yang sangat luas yaitu kurang lebih 70 hektar dan kedalamannyapun mencengangkan kurang lebih 40 meter. Saking luasnya Telaga Menjer hingga ada berbagai spot objek yang bisa Anda kunjungi untuk menyaksikan Telaga Indah ini yaitu dari area perkebunan Teh Tambi dan dari Lembah Seroja bahkan para wisatawan juga bisa menikmati keindahan alam Telaga Menjer dengan menyewa kapal-kapal bambu tradisional bermesin motor yang disewakan untuk berkeliling telaga secara langsung. Harga sewanya tidak mahal koq hanya 180.000 per kapal, atau bisa saja eceran 1 orangnya 15 ribu tapi menunggu penumpang penuh ya. Bila sedang ke Wonosobo karena kepentingan liburan, atau kerumah saudara, kerumah teman, kerumah kakek, kerumah nenek jangan lupa mampir ke wisata populer di Wonosobo yaitu Telaga Menjer.
     
  2. BEIM

    BEIM Active Member

    Joined:
    Mar 17, 2014
    Messages:
    1,358
    Likes Received:
    36
    Trophy Points:
    48
    boleh nih lokasinya,,bisa dijadiin tujuan wisata ke jateng
     
    bellinda dieng likes this.
  3. YaLaris

    YaLaris New Member

    Joined:
    May 7, 2016
    Messages:
    3
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    sepertinya Telaga Menjer sangat keren nih, jadi pengin kesana
     
    bellinda dieng likes this.
  4. Angkasa Bali

    Angkasa Bali Member

    Joined:
    Oct 20, 2014
    Messages:
    787
    Likes Received:
    72
    Trophy Points:
    28
  5. wrep17

    wrep17 Well-Known Member

    Joined:
    Sep 26, 2015
    Messages:
    1,325
    Likes Received:
    246
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Minggu depan kesana haha
     
    bellinda dieng likes this.
  6. burhanudinn

    burhanudinn Member

    Joined:
    Apr 19, 2016
    Messages:
    60
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    8
    Sip, langsung masuk list untuk tujuan berikutnya.
     
    bellinda dieng likes this.
  7. rendika Iswandi

    rendika Iswandi Member

    Joined:
    Apr 13, 2016
    Messages:
    159
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    bellinda dieng likes this.
  8. mlxjakarta

    mlxjakarta Active Member

    Joined:
    Jan 4, 2016
    Messages:
    1,584
    Likes Received:
    72
    Trophy Points:
    48
    Dinoted dulu gan, siapatau someday ke Wonosobo jadi sekalian ke sana deh :D
     
    bellinda dieng likes this.
  9. bellinda dieng

    bellinda dieng New Member

    Joined:
    Feb 7, 2015
    Messages:
    11
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Ayo, ayo wisata ke Wonosobo
     
  10. edgar

    edgar Guest

    ini favorite saya mas....
     
  11. balitourculture

    balitourculture Member

    Joined:
    Jun 3, 2016
    Messages:
    219
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    18
    perlu segera di kunjungi nih
     
Loading...

Share This Page