Ternyata Buah Anggur Manfaatnya Bisa Bagi Kecantikan

Discussion in 'Video' started by Nurani.Qa, Feb 6, 2018.

  1. Nurani.Qa

    Nurani.Qa New Member

    Joined:
    Feb 5, 2018
    Messages:
    16
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Manfaat anggur sudah terkenal sejak dahulu. Anggur biasa disantap begitu saja atau sebagai bahan resep masakan atau dijadikan sirup. Di wilayah Eropa sudah dibudidayakan anggur sekitar 6000 tahun yang lalu. Tanaman perdu ini, biasa hidup didaerah dangan intensitas yang cukup tinggi dengan curah hujan yang rendah. Sekitar 60 jenis varietas anggur, dikonsumsi oleh seluruh dunia.


    Nilai Gizi Buah Anggur


    Anggur memiliki kandungan zat gizi yang baik bagi tubuh.Setiap varietas anggur memiliki nilai gizi tersendiri, namun secara umum kandungan nutrisi anggur terdiri dari 70 persen air dan 20 persen zat gula, yang menjadikan buah anggur sangat baik untuk metabolisme tubuh. 10 persen zat lain termasuk di dalamnya :


    Asam galat

    Glukosida

    Asam fosfat

    Mangan

    zat besi

    sejumlah vitamin

    Kalsium

    Senyawa lain seperti zat polifenol dan resveratol terkandung dalam anggur yang kita kenal sebagai antioksidan. Kandungan antioksidan anggur menangkal radikal bebas yang masuk ke dalam tubuh, untuk mencegah terbentuknya sel penyebab terjadinya kanker.


    Tidak hanya bagi kesehatan saja , Anggur juga bermanfaat bagi kecantikan. Anggur bisa digunakan sebagai pembersih wajah, mengangkat plek, menghilangkan kulit keriput pada wajah dan membersihkan kuku.


    Manfaat anggur bagi kecantikan bisa dilihat selengkapnya di
     
  2. Yuni Apriyani

    Yuni Apriyani Member

    Joined:
    Feb 16, 2018
    Messages:
    23
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Kebanyakan saaat ini dimanfaaatkan langsung, sama di jus aja yaaa, gimana tuh rasanya, apakah enak?
     
  3. Rinda Septiani

    Rinda Septiani Member

    Joined:
    Apr 24, 2017
    Messages:
    832
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    Wah banyak juga ta manfaat dari buah anggur ini
     
  4. HanyaSatu

    HanyaSatu Member

    Joined:
    Aug 28, 2017
    Messages:
    896
    Likes Received:
    56
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Saya juga lebih seneng di jus atau makan langsung sih, kalau cara lain seperti untuk pembersih wajah baru tahu juga
     
  5. Tri Mardianto

    Tri Mardianto Member

    Joined:
    May 9, 2018
    Messages:
    22
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    saya kira, selain di JUS, Anggur hanya bisa dimanfaatkan juga untuk tujuan negatif seperti Minuman anggur yang memabukan !! ternyata bisa untuk kecantikan juga toh
     
  6. Deasy Dianna

    Deasy Dianna Member

    Joined:
    May 23, 2018
    Messages:
    41
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Nah, makin banyak kan ya jadinya kasiat buah yang satu ini.. kalau saya cenderung suka makan langsung aja lebih seger
     
  7. Silmi Alimatul

    Silmi Alimatul Member

    Joined:
    Apr 14, 2018
    Messages:
    409
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    Wah ternyata buah anggur juga bagus untuk kecantikan ya
     
  8. aisusisursilah

    aisusisursilah Member

    Joined:
    May 23, 2018
    Messages:
    668
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    Wah banyak sekali ya manfaatnya, terima kasih gan atas infonya *bagus*
     
  9. Deni Indrayana

    Deni Indrayana New Member

    Joined:
    Aug 28, 2018
    Messages:
    15
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    iya betul, Selain anggur merah yang cukup memabukkan, karena memang kandungan vitamin anggur ini sangat banyak, makanya tidak heran deh sangat baik juga untuk kecantikan
     
Loading...

Share This Page