Tips sukses Berternak Ayam Broiler

Discussion in 'General Discussion' started by giovani, May 6, 2015.

  1. giovani

    giovani Member

    Joined:
    Apr 29, 2015
    Messages:
    343
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    18
    [​IMG]

    kali ini saya akan share tips sukses berternak ayam broiler, tips sukses ini saya dapatkan setelah saya membaca-baca beberapa artikel di situs internet.
    Dan dari situ saya sangat setuju dari beberapa kisah sukses berternak ayam broiler, baik langsung saja saya akan tulis tips sukses berternak ayam broiler :


    TIPS SUKSES BERTERNAK AYAM BROILER
    Pertama, untuk melakukan usaha berternak ayam broiler secara mandiri, kita tidak perlu memelihara ayam broiler skala besar. Karena dengan memelihara skala kecil per periode misal hanya 500 ekor, ini saja sudah bisa mendapatkan keuntungan, tergantung strategi yang kita gunakan.

    Hal yang terpenting terletak pada Pemasaran, kita harus mempunyai Jaminan Pemasaran, Bayangkan saja, jumlah pakan yang harus ditanggung peternak jika ayam broiler yang mereka pelihara belum habis terjual setelah berumur 40 hari lebih. Konsumsi pakan setelah umur diatas 40 hari sangat tinggi, dan ini akan menjadi beban berat bagi peternak kecil maupun besar.

    Oleh karena itu untuk memulai berternak ayam broiler kita harus mempunya jaminan pemasaran, agar kita tidak merugikan seperti yang telah di jelaskan di atas tadi.

    Selanjutnya, apa bila kita ingin berternak ayam broiler dengan skala besar, kemudian kita takut dengan kerugian karena belum mempunyai jaminan pasar, Langkah yang harus kita pilih adalah berternak ayam broiler yang di jalankan secara Kemitraan.

    Karena dalam sebuah kemitraan, si perusahaan sudah pasti mempunya jaminan pemasaran yang jelas, Oleh karena itu jika ingin menjalankan usaha ayam broiler skala menengah dan besar sebaiknya dijalankan secara Kemitraan.

    Itu tadi Tips Sukses berternak ayam broiler, Semoga bermanfaat telah membaca Tips Sukses berternak ayam broiler, dan ingat agar anda sukses berternak ayam broiler adalah teknik yang anda gunakan dalam berternak ayam broiler, jadi anda harus pintar-pintar mengatur strategi agar anda Sukses berternak ayam broiler.

    Sumber : Tips sukses Berternak Ayam Broiler
     
  2. hoshi

    hoshi Member

    Joined:
    Apr 13, 2015
    Messages:
    315
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    18
    Saya lebih tertarik untuk bisnis ikan lele di postingan sebelumnya gan :D hahha
     
  3. Ibay

    Ibay Member

    Joined:
    Nov 11, 2014
    Messages:
    382
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    Sayangnya saya gak punya bakat ternak gan..
     
  4. giovani

    giovani Member

    Joined:
    Apr 29, 2015
    Messages:
    343
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    18
    gak tau kok banyak yang seneng dengan ikan lele,,mungkin lebih mudah dalam budidaya nya
     
  5. giovani

    giovani Member

    Joined:
    Apr 29, 2015
    Messages:
    343
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    18
    iya gan, tapi seperti nya agan bakatnya angon kambing,,,
     
  6. Ibay

    Ibay Member

    Joined:
    Nov 11, 2014
    Messages:
    382
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    Lha buset kata katanya menggelegar :mad:
     
  7. giovani

    giovani Member

    Joined:
    Apr 29, 2015
    Messages:
    343
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    18
    wkwkwkwkw semangat bro
     
  8. Ibay

    Ibay Member

    Joined:
    Nov 11, 2014
    Messages:
    382
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    gak bisa di ucapkan dengan kata''*benci*:D
     
  9. giovani

    giovani Member

    Joined:
    Apr 29, 2015
    Messages:
    343
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    18
    wkwkwk *onjail*
     
  10. Muhammad Khoir

    Muhammad Khoir Super Level

    Joined:
    Jun 10, 2014
    Messages:
    2,873
    Likes Received:
    362
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Waduh.. Lebih banyak sayangnya...! Kalau ane sayang gak punya modal...! Hiks*akhirnya*
     
  11. giovani

    giovani Member

    Joined:
    Apr 29, 2015
    Messages:
    343
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    18
    bank udah banyak om
     
  12. Muhammad Khoir

    Muhammad Khoir Super Level

    Joined:
    Jun 10, 2014
    Messages:
    2,873
    Likes Received:
    362
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Bank memang banyak.. Tapi harus ada Sertifikat rumah... Takutnya rumah ane ada keterangan "Rumah ini sedang dalam pengawasan Bank XXX" hehehe
     
  13. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,655
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    yakin? emang blog tidak bisa diternak ? saya lihat di sigi nya lumayan banyak, tinggal nunggu panen *peace*
     
  14. ayahnyanadia

    ayahnyanadia Well-Known Member

    Joined:
    Apr 4, 2013
    Messages:
    1,369
    Likes Received:
    153
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Broiler sama Browser bedanya apa ya
     
Loading...

Share This Page