Manfaat Dan Khasiat Angkak Untuk Kesehatan Dan Kecantikan

Discussion in 'Health & Medical' started by rahma duwii, Oct 16, 2018.

  1. rahma duwii

    rahma duwii New Member

    Joined:
    Aug 27, 2018
    Messages:
    40
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    [​IMG]

    Angkak merupakan produk fermentasi substrat beras yang menjadikan warna merah dengan aktivitas kapang Monascus purpureus. Sebenarnya angkak adalah jenis beras tertentu yang diolah dengan ragi khusus dalam jangka waktu beberapa hari sehingga dapat mengubah warna beras putih tersebut menjadi merah. Angkak memang sudah sejak lama dimanfaatkan sebagai bahan tradisional seperti pewarna makanan, bumbu dapur dan juga obat untuk mengobati demam.

    Angkak juga disebut dengan red yeast rice atau hong qu mi yang awalnya berasal dari beras putih dari negeri Cina kemudian melalui proses fermentasi hingga berubah warna menjadi merah gelap. Karena memiliki warna merah, beras ini juga sering dikenal sebagai beras merah. Beberapa lain dari angkak adalah Fung khiuk, CholestinTM, beni-koju, Hong qu, Monascus, Hung-chu, Red koji, Red Rice, Red Leaven, Red Rice Yeast, Zhi Tai (bubuk), Xue Zhi Kang (diextract dalam alcohol).

    Hong qu mi atau angkak menjadi salah satu obat herbal yang diyakini ampuh untuk mengatasi berbagai macam penyakit sejak Dinasti Tang di negeri Cina. Hong qu mi memiliki dua komponen bioaktif, yakni lovastin dan mevinolin. Dua zat tersebut mampu menghambat kerja enzim HMG-CoA redukatse atau 3-hidroksi-3-metilglutaril Co-A reduktase untuk menurunkan kolesterol.Selain itu, angkak juga mengandung senyawa Astilkolin dan Gamma-Aminobutyric atau GABA yang berperan penting dalam menurunkan tekanan darah.

    Kandungan Nutrisi dan Gizi Angkak :
    • Ovastatin 0,2 %
    • ß-amilase
    • Α-amilase
    • Glukoamilase
    • Protease
    • Lipase
    • Monacolin
    • Glukosidase
    • Gamma-aminobutyric acid (gaba)
    • Ribonuklease
    • Acetylcholine chloride
    Manfaat Angkak untuk Kesehatan :
    1. Membantu menurunkan tekanan darah
    Hipertensi atau tekanan darah tinggi merupakan kondisi fisik yang sangat mengganggu penderita. Selain itu, penyakit ini juga memicu berbagai penyakit lain seperti diabetes, jantung, sakit kepala dan stroke. Air rendaman Hong qu mi diyakini berkhasiat untuk menurunkan tekanan darah tinggi jika kita mau mengkonsumsinya secara rutin.

    2. Menjaga kesehatan limpa
    Manfaat angkak berikutnya adalah untuk menyehatkan limpa. Biji Hong qu mi memiliki banyak kandungan alami yang bagus untuk menyehatkan limpa sehingga tubuh kita selalu dalam keadaan sehat.

    3. Sebagai anti stroke
    Selain ampuh mengatasi masalah hipertensi, angkak juga berkhasiat untuk mencegah resiko stroke. Hong qu mi mampu mencegah resiko serangan stroke yang biasanya membuat anda tidak nyaman terutama nyeri pada bagian tulang dan persendian.

    4. Sebagai obat demam berdarah
    Hong qu mi mengandung zat alami yang berkhasiat untuk meningkaktan jumlah trombosit yang banyak digunakan bagi mereka yang menderita DBD. Namun dalam pemanfaatannya juga harus diperhatikan karena jika tidak sesuai dosis akan menimbulkan efek samping terlebih bagi kondisi tubuh yang lemah seperti terkena demam berdarah.

    5. Menjaga kesehatan jantung
    Manfaat angkak yang paling banyak disukai masyarakat adalah khasiatnya untuk menyehatkan organ jantung. Hong qu mi memiliki kandungan nutrisi dan gizi lengkap untuk membuat jantung kita sehat serta kebal dari berbagai penyakit kronis seperti serangan jantung mendadak.

    Manfaat Angkak untuk Kesehatan Lainnya :
    6. Membantu mengatasi gangguan pada sistem cerna

    7. Menenangkan mood

    8. Mencegah resiko diabetes

    9. Mengatasi sakit kepala atau pusing

    10. Melancarkan buang air kecil

    11. Sebagai obat disentri

    12. Membantu menurunkan kadar kolesterol

    13. Menyembuhkan mulas perut

    14. Mengatasi kesulitan buang air besar

    15. Menjaga daya tahan tubuh

    16. Melancarkan sirkulasi darah

    17. Menyehatkan lambung

    18. Mengatasi aterosklerosis

    19. Menyehatkan otot

    20. Sebagai obat antraks

    21. Menurunkan kadar kolesterol LDL, trigliserida dan kolesterol total

    22. Sebagai obat diare


    Yuk konsumsi Gurin Green coffee, karena Gurin Green coffee dibuat dengan bahan biji angkak yang dikolaborasikan dengan bahan lain yang juga sangat kaya manfaat.










    sumber : yubofast global
     
Loading...

Share This Page